YARA Dukung Pengelolaan Blang Padang oleh Kodam Iskandar Muda

Edi Marcell

- Redaksi

Minggu, 28 Juli 2024 - 20:41 WIB

20145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

YARA Dukung Pengelolaan Blang Padang oleh Kodam Iskandar Muda

YARA Dukung Pengelolaan Blang Padang oleh Kodam Iskandar Muda

TIMELINES INEWS>>Banda Aceh- Kepala Perwakilan Yayasan Advokasi Rakyat Aceh (YARA) Kota Banda Aceh, Yuni Eko Hariatna atau Haji Embong, mendukung pengelolaan tanah Blang Padang oleh Kodam Iskandar Muda (IM).

Menurutnya pengelolaan yang dilakukan oleh Kodam Iskandar Muda tidak menjadi masalah selama tanah tersebut tetap dapat digunakan oleh masyarakat umum.

Baca Juga :  Bagi-Bagi Takjil kepada Pengendara, Dirlantas Polda Aceh: Berkah Ramadan dan Bukti Nyata Polantas Hadir
YARA Dukung Pengelolaan Blang Padang oleh Kodam Iskandar Muda

 

“Selama masyarakat masih dapat memanfaatkan tanah tersebut untuk berbagai aktifitas, siapapun yang mengelola tidak jadi masalah,” ujar Haji Embong, Minggu (28/7).

 

 

Haji Embong menambahkan dalam pantauan pihaknya, selama ini tanah Blang Padang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat secara luas, seperti untuk olah raga, rekreasi keluarga, kuliner, serta sejumlah kegiatan sosial lainnya.

Baca Juga :  Guru Honorer Gayo Lues Kehilangan Data Dapodik, Dinas Pendidikan Tunggu Arahan BKN Pusat

 

 

“Kami tidak menemukan adanya masalah dalam pengelolaan tanah Blang Padang selama ini, malah semakin tertata dengan baik dari segi kebersihan, ketertiban, serta kenyamanan pengunjung,” tambah Haji Embong.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sigap dan Bersinergi, TNI-Polri, Damkar, dan Warga Berhasil Padamkan Kebakaran di SD Negeri 2 Pidie Jaya
Pangdam Iskandar Muda: Prajurit Kodam IM Hadir di Tengah Petani, Wujud Nyata Kepedulian TNI
Hari Kartini, Petugas Samsat Banda Aceh Beri Layanan Jalur Khusus Wajib Pajak Perempuan
Dinsos Gayo Lues Gelar Pertemuan dengan PPDI, Bahas Kesetaraan dan Kemandirian Penyandang Disabilitas
Polisi Serahkan 6 Tersangka Penganiayaan yang Berujung Kematian di Tibang ke Jaksa
Tegas dan Transparan, Polres Pidie Jaya Limpahkan Kasus Narkoba dan Kekerasan Anak ke Jaksa Penuntut Umum
Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 09:47 WIB

Menteri Imipas Agus Andrianto Resmi Buka IPPAFest 2025: Tampilkan Karya Kreatif Warga Binaan untuk Publik

Selasa, 22 April 2025 - 09:41 WIB

Bundaran HI dan Ikon Selamat Datang Jakarta, Simbol Keindahan dan Sejarah Ibu Kota

Senin, 21 April 2025 - 22:25 WIB

Stan Kanwil Ditjenpas Sumut Pukau Pengunjung IPPAFest 2025 dengan Nuansa Budaya dan Karya Seni

Senin, 21 April 2025 - 14:30 WIB

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

IPPAFest 2025 Hadirkan Karya Warga Binaan, Bukti Nyata Pembinaan di Balik Jeruji

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 16:37 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Jumat, 18 April 2025 - 19:35 WIB

Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian

Berita Terbaru