TLii | SUMUT | RUTAN PEREMPUAN KLS II A MEDAN
16/08/2024
Medan,16 Agustus 2024 Plt Karutan Perempuan Medan bersama dengan Ka KPR berupaya memanfaatkan ketersediaan lahan kosong di sekitar rutan perempuan kelas II A Medan yang berukuran 4mx50m dengan memberdayakan warga binaan sebagai bentuk pembinaan keterampilan di bidang pertanian dan pemanfaatan lahan sekitar ibu Plt Karutn dan Ka.KPR mengatakan bahwa pemilihan varian jagung ketan ungu sebagai tanaman di lahan tersebut dikarenakan varian jagung tersebut lebih berkualitas karena teksturnya pulen dan kaya manfaat untuk kesehatan tubuh.
Karakteristik unik jagung pulut ungu menjadi daya tarik tersendiri. Jagung yang awalnya merupakan jagung ketan dari Indonesia Timur ini disilangkan sehingga menghasilkan jenis jagung pulut yang lebih besar, manis, pulen dan berwarna unik.
Proses menanam jagung pulut sama seperti menanam jagung pada umumnya. Biasanya benih jagung pupul akan mulai tumbuh di umur 5-6 hst. Dengan kandungan anti oksidan yang tinggi, tekstur seperti ketan, manfaat dari jagung ungu lebih banyak dari jagung biasa sehingga cocok dijadikan sebagai asupan makanan tambahan tidak heran bila harga jagung pulut ungu 3 kali lipat dari jagung biasa,
–
–
–
–
–
@kemenkumhamri
@ditjenpas
@kemenkumhamsumut
@divisipemasyarakatansumut
@diary_kemenkumham
#kumhampasti
#ruperdanpasti
#ruperdanWBK
#ombudsmanri
#kemenpanrb
Redaksi : Ruli Siswemi