Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Rutan Kelas I Medan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 2 Juni 2024 - 01:40 WIB

20115 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN TANJUNG GUSTA

02/06/2024

Medan Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Medan, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, menggelar upacara peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024 dengan semangat kebangsaan yang tinggi. Upacara yang berlangsung pada Sabtu, 1 Juni ini diikuti oleh seluruh petugas dan warga binaan sebagai bagian dari upaya menanamkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

Pengibaran bendera Merah Putih yang diiringi lagu kebangsaan Indonesia Raya menjadi salah satu momen khidmat dalam upacara tersebut. Bertindak sebagai inspektur upacara, Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan, Mytrando Indra Tuju, menyampaikan sambutan yang menekankan pentingnya Pancasila sebagai dasar negara dan pedoman hidup berbangsa dan bernegara. Mytrando menyebut Pancasila sebagai “Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045”.

Baca Juga :  Kapolres Pematangsiantar Hadiri Pelepasan Takbir Keliling Sambut Hari Raya Idul Adha 1445 H

“Dalam momentum yang sangat bersejarah ini, Saya mengajak komponen bangsa di mana pun berada untuk bahu-membahu, membumikan nilai-nilai Pancasila dalam setiap aspek kehidupan masyarakat berbangsa dan bernegara. Sebagai meja statis, Pancasila terbukti mampu mempersatukan kita dalam menghadapi beragam gelombang, tantangan, dan ujian sejarah, sehingga sampai dengan saat ini Indonesia dapat tetap berdiri kokoh dan tangguh sebagai bangsa yang besar,” ujar Mytrando.

Selaku Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Kelas I Medan, Mytrando Indra Tuju juga mengajak semua peserta upacara untuk terus membumikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Baca Juga :  Jelang Pilkada 2024, Ka'Lapas Perempuan Medan Berikan Arahan Kepada Warga Binaan

Peringatan Hari Lahir Pancasila di Rutan Kelas I Medan berlangsung dengan lancar dan penuh makna. Semangat kebangsaan dan nilai-nilai Pancasila yang ditunjukkan dalam upacara ini diharapkan dapat terus dihayati oleh seluruh warga binaan dan petugas. Dengan demikian, Rutan Kelas I Medan tidak hanya menjalankan fungsi pemasyarakatan, tetapi juga berperan aktif dalam menanamkan semangat nasionalisme dan cinta tanah air.

kanwilkemenkumhamsumut
#kemenpanrb
#kanwilsumut
#kemenkumhamsumut
#pemasyarakatan
#ditjenpas
#humasitjenkumham
#rbkunwas
#saynotodrugs
#fyp
#harilahirpancasila

RAGUSTA BERSERI: BERSIH, SEHAT, RAPI, DAN INDAH

(Pewarta Yeni)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa
Jelang Berbuka Puasa, Polsek Muarasipongi Polres Mandailing Natal Bersama Bhayangkari Ranting Muara Sipongi, Berbagi Takjil Kepada Masyarakat dan Pengguna Jalan.
Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno, Lakukan Kunjungan ke Lapas Narkotika Langkat Pastikan Keamanan Terjaga Selama Bulan Ramadhan
Hari Ke-3 Pesantren Ramadhan Lapas Pancur Batu, Dekan Fakultas Dakwah UIN SU Prof. Dr. H. Hasan Sazali, M.A Berikan Ceramah
Lapas Pemuda Langkat Terima Kunjungan Kakanwil Ditjenpas Sumut untuk Monitoring Pengawasan dan Pengamanan di Bulan Ramadhan
Audiensi Kapolda Sumut dan Rektor UHN: Bahas Pengamanan dan Kerja Sama Pendidikan
Sat Resnarkoba Pematangsiantar Berhasil Ringkus Pengedar Sabu di Halte bus Asal Perumnas Batu VI
Polres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Propam Polda Sumut

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:30 WIB

Gubernur Muzakir Manaf Buka Aceh Ramadhan Festival 2025 

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:53 WIB

Ibu Bupati dan Ibu Wakil Bupati Gayo Lues Bersama TP-PKK & DWP Berbagi Takjil untuk Warga Binaan Lapas Blangkejeren  

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:52 WIB

Junjung Nilai Kemanusiaan Polres Tanjungbalai Berikan Takjil Ke Tahanan Yang Berpuasa

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:49 WIB

Perempuan dan Orang Muda Bahas Aksi Perempuan Aceh

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:47 WIB

Pengguna Jalan Sambut Positif Pembagian Takjil Oleh Bidhumas Polda Aceh

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:38 WIB

Disela Safari Ramadhan Wagub Aceh Silaturahmi Dengan Teman Lama

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:09 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Polsek Muarasipongi Polres Mandailing Natal Bersama Bhayangkari Ranting Muara Sipongi, Berbagi Takjil Kepada Masyarakat dan Pengguna Jalan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:30 WIB

IDUL FITRI 1446 H, LAPAS SELONG USULKAN 308 NARAPIDANA REMISI KHUSUS

Berita Terbaru

ACEH

Perempuan dan Orang Muda Bahas Aksi Perempuan Aceh

Rabu, 12 Mar 2025 - 22:49 WIB