Upacara Pelepasan Jenazah Pegawai Kemenkumham Sumut di Medan Timur

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 15 Agustus 2024 - 20:56 WIB

20112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT RUTAN KLS 1 MEDAN

15/08/2024

Medan, 15 Agustus 2024 Upacara pelepasan jenazah seorang pegawai Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara berlangsung khidmat di rumah duka yang berlokasi di Jl. Bilal Dalam Gg. Surya, Kecamatan Medan Timur, pada Senin (15/08). Upacara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat dan staf dari lingkungan Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara.

Prosesi dimulai dengan pelaksanaan ibadah pemakaman secara Islam oleh keluarga almarhum. Setelah fardhu kifayah diselesaikan, upacara pemberangkatan jenazah secara kedinasan dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, Anak Agung Gde Krisna, A.md., IP., S.H., M.Si.

Baca Juga :  Lapas Perempuan Medan Ikuti Penguatan Kehumasan Virtual tentang Etika Penggunaan Media Sosial bagi ASN Pemasyarakatan

Upacara ini turut dihadiri oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, Kepala Rutan Kelas I Medan, serta sejumlah pejabat struktural dan pegawai di lingkungan Rutan Kelas I Medan.

Dalam sambutannya, Kepala Rutan Kelas I Medan, Nimrot, mengenang almarhum sebagai sosok yang baik dan penuh dedikasi. “Semoga keluarga yang ditinggalkan diberikan kesabaran dan ketabahan,” ujarnya.

Baca Juga :  Diminta Kejaksaan Dan Tipikor Panggil Dan Periksa Kepala Sekolah Terkait Penggunaan Dana Bos Selama Menjabat

Upacara pelepasan ini mencerminkan rasa hormat dan penghargaan tinggi terhadap pengabdian almarhum selama bertugas di Kementerian Hukum dan HAM, pungkasnya.

#KemenkumhamRI
#kanwilkemenkumhamsumut
#kemenpanrb
#kanwilsumut
#kemenkumhamsumut
#pemasyarakatan
#pengayoman
#ditjenpas
#humasitjenkumham
#haripengayoman79
#hutri79
#rbkunwas
#saynotodrugs
#ragustastore

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru