Upacara HUT Bhayangkara di Alun Alun Kota Serang, 4 Personel Polda Banten Raih Penghargaan Bintang Nararya

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 1 Juli 2024 - 14:31 WIB

20527 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Banten Irjen Pol Abdul Karim foto bersama Forkopimda serta personel di jajaran Polda Banten setelah upacara HUT ke 78 Bhayangkara di alun-alun brat Kota Serang. Senin,1 Juli 2024 ( Foto : TLii /Heru)

Kapolda Banten Irjen Pol Abdul Karim foto bersama Forkopimda serta personel di jajaran Polda Banten setelah upacara HUT ke 78 Bhayangkara di alun-alun brat Kota Serang. Senin,1 Juli 2024 ( Foto : TLii /Heru)

TLii >> Banten – HUT ke 78 Bhayangkara digelar meriah dengan berbagai pertunjukan atraksi yang diperagakan oleh personel sejumlah Polres di jajaran Polda Banten di alun-alun barat Kota Serang, Senin 1 Juli 2024.

Dengan tema Polri Presisi mendukung percepatan transpormasi ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan menuju Indonesia emas, upacara tersebut dipimpin Kapolda Banten Irjen Pol Abdul Karim.

Upacara HUT ke 78 Bhayangkara dihadiri Forkompimda, Pj Gubernur Banten Al Muktabar, Ketua DPRD Banten Andra Soni, Pj Wali Kota Serang Yedi Rahmat, serta Kejari dan Kajati Banten.

Dalam kegiatan tersebut juga diserahkan anugerah atau penghargaan tanda Kehormatan kepada anggota Polri yaitu Bintang Nararya.

Baca Juga :  Tatap Muka Paslon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues Suhaidi-Maliki di Desa Gegarang: Dukungan Partai Aceh Menguat

Anggota Polri yang mendapatkan tanda penghormatan Bintang Nararya tersebut yakni sebagai berikut:

1. Kombes Pol Muhammad Farhan yang saat ini menjabat Dirsamapta Polda Banten.

2. AKBP Sodika Nahar jabatan Kasubiddokpol Polda Banten.

3. AKP Sunaryo jabatan Paur subaglemdiklatbagjarlat SPN Polda Banten.

4. Aiptu Dadang Surya Wardana jabatan Banit Binmas Polsek Keragilan Polres Serang, Polda Banten.

Dengan keterangan masing-masing dianugerahi Bintang Bhayangkara Nararya yang ditandatangani Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada 14 Juni 2024.

Setelah rangkaian upacara dan pemberian anugrah Tanda Bintang Nararya, rangkaian kegiatan dilanjutkan dengan atraksi Polwan Polda Banten yang mengendarai motor patroli dengan frrestail yang menakjubkan.

Baca Juga :  Kebakaran di Kota Subulussalam Provinsi Aceh, Hanguskan Tiga Unit Rumah Warga.

Dilanjutkan dengan unjuk kebolehan Pocil atau Polisi cilik, dengan berbagai atraksinya, Pocil dari Polres Serang yang menjadi juara dalam perlombaan polisi cilik yang diadakan di setiap Polres.

Tak mau kalah dengan dengan Pocil, personel Polda Banten menyuguhkan atraksi yang sangat memukau yaitu tarian kolosal yang di iringi rampak beduk dilanjutkan dengan kebolehan olah Kanuragan atau silat Banten, yang ditujukan oleh personel dari semua unsur Polda Banten.

Kegiatan diakhiri dengan tarian dari Indonesia Timur yaitu tarian Maumere yang membuat tamu undangan ikut turun ke lapangan sambil bergoyang Maumere.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru