Tradisi Mandi Kembang di Polresta Banda Aceh saat Personelnya Naik Pangkat

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 4 Juli 2023 - 12:31 WIB

20410 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prosesi tradisi mandi bunga atau mandi kembang, dilakukan oleh para pucuk pimpinan di Polresta Banda Aceh saat 63 personelnya mengalami kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi, Senin (03 /07/2023).

Kegiatan tersebut dilakukan setelah upacara laporan kenaikan pangkat periode 1 Juli yang dipimpin oleh Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Fahmi Irwan ramli, SH, SIK, M.Si di hadapan para personelnya dan turut didampingi oleh para ibu Bhayangkari.

Kapolresta Banda Aceh mengatakan, dalam kesempatan yang berbahagia ini, telah sama-sama kita saksikan rangkaian upacara laporan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi bagi 63 personel pada jajaran Polresta Banda Aceh, yang terdiri dari Iptu ke AKP berjumlah 1 orang; Ipda ke Iptu berjumlah 1 orang; Aipda ke Aiptu berjumlah 32 orang, Bripka ke Aipda berjumlah 1 orang; Brigadir ke Bripka berjulah 2 orang, Briptu ke Brigadir berjumlah 15 orang dan Bripda ke Briptu sebanyak 11 orang.

Baca Juga :  Kasdam IM Sambut Kedatangan Menteri Kelautan dan Perikanan di Aceh.

“Selaku Kapolresta, saya mengucapkan selamat kepada personel Polresta Banda Aceh yang pada hari ini telah dinaikan pangkat setingkat lebih tinggi, semoga dengan anugerah yang diterima dapat meningkatkan dedikasi, loyalitas, disiplin serta kinerja dan tanggung jawab dalam pelaksanaan tugas. ” tuturnya.

“Seperti kita ketahui bersama, bahwa pada kenaikan pangkat kali ini selain kenaikan pangkat reguler juga terdapat kenaikan pangkat pengabdian terhadap 1 personel Polresta Banda Aceh dari Iptu ke AKP TMT 1 Oktober 2023,” ucap KBP Fahmi.

Ini merupakan suatu kebanggaan, dan sebagai bentuk penghargaan dari pimpinan kepada saudara – saudara dan personel lainnya, bahwa kenaikan pangkat juga mempunyai konsekuensi yang harus dilaksanakan yaitu peningkatan kinerja, wawasan, kecakapan dan terutama tanggung jawab terhadap tugas kepolisian serta mampu menjadi suri tauladan bagi personel lainnya.

Baca Juga :  Pojok Pilkada Damai 2024, Kapoldasu Ajak Tokoh Masyarakat Jaga Kamtibmas di Sumut

Oleh karena itu, terus tingkatkan dan kembangkan kemampuan diri, sesuai dengan tingkat kepangkatan serta jabatan yang diemban, dengan terus mempertahankan citra polri yang baik dalam melaksanakan tugas di masa yang akan datang, harapnya.

Diakhir kegiatan, Kapolresta Banda Aceh, Waka Polresta Banda Aceh serta pejabat utama didampingi Pengurus Bhayangkari melakukan penyiraman kembang kepada personel yang mengalami kenaikan pangkat setingkat.

 

Sumber : Humas Polri

Facebook Comments Box

Penulis : DN

Editor : Dwie Nouv

Sumber Berita : Humas Polri

Berita Terkait

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
100 Hari Kerja Prabowo-Gibran Prabowo Mulai Hapus Utang 67.000 UMKM Pekan Depan, Nominalnya Capai Rp 2,5 Triliun
TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN
Indonesia Masuk BRICS, Cita-cita dan Penantian 11 Tahun Prabowo
Kementerian ATR/BPN Terbitkan 2,4 Juta Sertifikat Elektronik, Efisiensi Waktu Hingga 35%
KNPI Simlaungun : POLRI Berhasil Tingkatkan Kinerja di Tahun 2024
Pangdam Iskandar Muda Bersama Forkopimda Tinjau langsung Situasi Malam Pergantian Tahun di Aceh.
Dirreskrimsus Polda Sumut dan Sejumlah Kapolres Dimutasi

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:27 WIB

5 Ton Paket Sembako Bansos Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Di Salurkan Lapas Kls IIA Pancur Batu

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:48 WIB

Gudang logistik KPU tetap dijaga polres Tanjungbalai 24 jam setiap hari

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:33 WIB

Pemenuhan Hak Beribadah, Lapas Kelas I Medan Gelar Ibadah Bersama Warga Binaan

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:56 WIB

Polsek Medan Timur Gencarkan Sambang ke Satpam untuk Jaga Kamtibmas

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:47 WIB

Polsek Medan Timur Gelar Patroli Dialogis dan Sosialisasi Kamtibmas

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:11 WIB

Lapas Padangsidimpuan Terima Kunjungan Perwakilan BRI Cabang Padangsidimpuan

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:17 WIB

Warga Binaan Lapas Kelas I Medan Berkontribusi pada Ketahanan Pangan Melalui Program Akselerasi Inovatif

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:58 WIB

Dengan Mediasi,Polsek Siantar Barat Selesaikan Perkara Pencurian

Berita Terbaru

Exit mobile version