TNI Bagikan Pakaian Kepada Masyarakat Di Wilayah Terpencil Perbatasan Papua

Zul

- Redaksi

Kamis, 20 Juni 2024 - 11:54 WIB

20159 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan TNI Di Wilayah Terpencil Perbatasan melalui Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Bagikan Pakaian Layak Pakai (foto:istimewa)

TIMELINES INEWS | PAPUA SELATAN

Boven Digoel – Kitorang Basudara Anggota TNI dari Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB yang bertugas di Sektor Kolakops Korem 174/Anim Ti Waninggap, melalui Program Binter Kampung Damai bagikan makanan serta pakaian layak pakai untuk masyarakat yang tinggal dikampung terpencil Perbatasan Papua Selatan, Kamis (20/06/2024).

Dalam rangka Binter, Anggota Satgas dari Pos Mindiptana membagikan pakaian layak pakai yang dibawa dari Satuan untuk dibagikan kepada masyarakat Kampung Mindiptana Distrik Mindiptana, Kabupaten Boven Digoel Perbatasan Papua Selatan.

Baca Juga :  Kapolres Pidie Jaya Bersama Forkopimda Sambut Pj. Gubernur Aceh dalam Program Stop Pasung dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Lettu Inf. Rio Sispa Jaya Pratama, S.T.Han, selaku Dankipur B Mengungkapkan, “pembagian pakaian dan makanan ini tidak hanya dilakukan anggota Pos Mindiptana akan tetapi juga dilakukan oleh seluruh Pos tersebar sepanjang wilayah perbatasan yang terdapat penduduk bertujuan untuk membantu pemerintah daerah melalui program Unggulan Satgas Kampung Damai”, ujarnya,

Ibu Mariana (44 Thn) Warga Kp. Mindiptana mengungkapkan, “saya merasa senang dan bangga kepada TNI dari Satgas Yonif 111/KB, pakaian ini tampak baru dan bagus serta sangat nyaman digunakan, kami mengucapkan banyak terimakasih atas bantuan yang selama ini telah diberikan kepada kami dan anak anak kami, semoga tuhan memberkahi TNI yang sedang bertugas di Perbatasan”, ujarnya,

Baca Juga :  Partikulat Udara Kota Palu di Bawah Ambang Batas

Dengan program unggulan Binter Kitorang Basudara kehadiran Satgas Pamtas Yonif 111/KB dapat dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat yang tinggal diwilayah terpencil perbatasan Papua Selatan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan
Pemakaman Kedinasan sebagai Penghormatan terakir untuk Personil Polres Aceh Selatan yang meninggal Dunia.
IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji
Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda
IPPAFest 2025 Hadirkan Karya Warga Binaan, Bukti Nyata Pembinaan di Balik Jeruji
Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian
Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja
166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Senin, 21 April 2025 - 14:38 WIB

Pemakaman Kedinasan sebagai Penghormatan terakir untuk Personil Polres Aceh Selatan yang meninggal Dunia.

Senin, 21 April 2025 - 14:30 WIB

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 21 Apr 2025 - 14:18 WIB