Tingkatkan Layanan Kesehatan Kepada WBP, Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda Gelar Penyuluhan Kesehatan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 25 September 2024 - 14:49 WIB

20105 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS NARKOTIKA KLS IIA SAMARINDA

25/09/2024

Samarinda, Theo Adrianus dan Tim Kesehatan Lapas Narkotika Samarinda berikan penyuluhan kesehatan dengan tema  “Mengenal HIV/AIDS Aspek Klinis & Penanganannya” Rabu (25/9/24)

Bertempat di Aula dalam Lapas Narkotika Samarinda, Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dari setiap blok, termasuk kader kesehatan dan kepala kamar. Materi disampaikan oleh Dokter dan para medis klinik Lapas Narkotika Samarinda untuk menambah wawasan, pengetahuan, serta perkembangan-perkembangan dan informasi terkait HIV/AIDS. Dengan diberikan informasi tentang HIV/AIDS, Warga Binaan kami akan paham risikonya dan tahu bagaimana menghindarinya,”   Kalapas juga menekankan pentingnya kesadaran akan kesehatan di kalangan warga binaan. “Dengan menambah wawasan penyakit HIV/AIDS, kita bisa melakukan langkah pencegahan yang lebih efektif dan memberikan penanganan yang tepat bagi yang membutuhkan. Ini adalah bentuk kepedulian kami terhadap kesehatan dan kesejahteraan warga binaan,” tambahnya.

Baca Juga :  Samarinda, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban pada blok kamar hunian, Ka. KPLP, Syamsir Alam dan Kasi Kamtib, Robiyantoro beserta jajaran melakukan Kontrol blok hunian.

Dengan adanya Kegiatan ini  memastikan bahwa setiap warga binaan mendapatkan akses terhadap layanan kesehatan yang memadai di Lapas Narkotika Samarinda. (bn) Pungkasnya.

Baca Juga :  PEKAN OLAHRAGA DAN SENI LAPAS NARKOTIKA SAMARINDA RESMI DIBUKA, KAKANWIL DITJENPAS KALTIM TURUT HADIR DAN BERPARTISIPASI

@kemenkumhamri
@ditjenpas
@kemenkumhamkaltim
@divpas_kaltim
@diary_kemenkumham

Sumber : Tim Humas Samarinda

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PEKAN OLAHRAGA DAN SENI LAPAS NARKOTIKA SAMARINDA RESMI DIBUKA, KAKANWIL DITJENPAS KALTIM TURUT HADIR DAN BERPARTISIPASI
Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas Narkotika Samarinda dan Jajaran Ditjenpas Kaltim Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan
Tegaskan Pentingnya Menjaga Integritas dan Loyalitas, Kalapas Narkotika Samarinda Pimpin Apel Pagi
Deteksi Dini Gangguan Keamanan dan Ketertiban: Kalapas Narkotika Samarinda Pimpin Penyisiran Area Brandgang
Secara virtual, Kalapas Narkotika Samarinda beserta jajaran ikuti Apel Pegawai dan Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H
Perkuat Tugas Pokok dan Fungsi, Kalapas Narkotika Samarinda, Theo Adrianus Pimpin Rapat Dinas Internal Pegawai
Pasca Idulfitri 1446 H, Kakanwil Ditjenpas Kaltim Kunjungi Lapas Narkotika Samarinda
Lapas Narkotika Samarinda Resmi Menutup Layanan Kunjungan Lebaran Idul Fitri 1446 H

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version