Tausiah Akbar Peringati Isra’ Mi’jra Nabi Besar Muhammad SAW Tahun 2024

Zul

- Redaksi

Kamis, 8 Februari 2024 - 00:19 WIB

202,042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemko Langsa Gelar Tausiah Akbar Peringati Isra’ Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW Tahun 2024 di Masjid Agung Kota Langsa

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Pemerintah Kota (Pemko) Pemko Langsa menggelar Tausiah dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW Tahun 1445 Hijriah/2024 Masehi di Masjid Agung Darul Fallah Kota Langsa, Rabu (7/2/2024).

Menghadirkan Ketua Forum Da’i dan Ustadz Muda (Fodium) dari Sumatera Utara yakni Ustadz Muhammad Yasir Tanjung, S.Pd.I sebagai Penceramah mengisi Tausiah yang diikuti oleh Forkpimda, Pimpinan OPD, Instansi Vertikal, Camat, Tokoh Agama dan Masyarakat beserta tamu undangan lainnya.

Baca Juga :  Pemko Langsa Gelar Pasar Murah Pangan

Pj. Walikota Langsa Syaridin, S.Pd, M.Pd dalam sambutanntya yang disampaikan oleh Asisten II Pemko Langsa Ali Mustafa, SE mengatakan Isra Mi’raj bukan hanya peristiwa sejarah semata, namun juga merupakan sumber inspirasi bagi kita dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Kita dapat mengambil pelajaran berharga dari momen ini untuk memperkuat iman, meningkatkan kualitas ibadah, dan mengembangkan sikap bijaksana dalam menjalani kehidupan bermasyarakat.

Perlu kita sadari bersama, ummat yang dibangun oleh Rasulullah SAW ini adalah umat yang moderat sesuai dengan penegasan Allah SWT dalam Al-Quran Surat Al-Baqarah Ayat 103 yang menyatakan bahwa umat islam adalah “Ummatan Wasathan”, jelasnya.

Baca Juga :  Langgar Lalulintas Tidak Pakai Helm, Pemotor Kedapatan Bawa Paket Sabu

“Maka umat islam harus menjadi umat yang moderat (wasathiyah/tawasuth) dalam segala hal, baik cara berpikir, bersikap maupun bertindak, baik dalam hal ibadah maupun muamalah” ungkap Syaridin.

Kemudian Syaridin juga menambahkan, dalam keberagaman yang kita miliki saat ini di Kota Langsa, mari kita jadikan Isra Mi’raj sebagai dasar untuk mempererat tali persaudaraan kita, mari saling menghormati perbedaan dan bersama-sama berkontribusi dalam membangun masyarakat yang harmonis dan damai.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Peringati Hari Thalassemia Se-Dunia Dengan Berdonor Darah
Kunker DPRD Karo ke Diskominfo Kota Langsa Guna Tingkatkan Pengelolaan Sumber Daya TIK
Tuntut Pelantikan Walikota Terpilih, Ratusan Massa SOMASI Gelar Aksi Damai
Musnahkan 23 Kg Narkotika, Pemko Langsa Apresiasi Kinerja Polres Langsa
Polres Langsa Musnahkan 9.3 Kg Ganja Kering dan 13,9 Kg Sabu Hasil Pengungkapan 3 Kasus
Murni Kepentingan Masyarakat, Aksi SOMASI Lanjutan Jilid III Akan di Gelar
Abu Tanjong Bungong Peusijuk 174 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya, Bupati : Jaga Kesehatan, Patuhi Aturan, Semoga Menjadi Haji Mabrur
Empat Pelajar Terbaik Kota Langsa Ikuti Seleksi Paskibraka Tingkat Provinsi dan Nasional

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 21:03 WIB

Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Terdakwa Kasus Narkoba

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:33 WIB

Perwakilan Konsulat Jenderal Malaysia Silaturahmi dengan Karutan Kelas I Medan

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:26 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Rapat Persiapan Analisis dan Evaluasi Hukum TA. 2025

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:15 WIB

Lapas Kelas I Medan Tingkatkan Pengawasan Penyimpanan dan Pengontrolan Bahan Medis Habis Pakai

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Pembahasan Tindak Lanjut Temuan BPK RI, Terkait Penggunaan Gas LPG Pada Lapas / Rutan.

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:11 WIB

Tingkatkan Sinergitas, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Terima Kunjungan Kakanwil HAM Sumatera Utara

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:06 WIB

Tawuran di Belawan Diduga Kuat Dikendalikan oleh Jaringan Pebisnis Gelap, Masyarakat Desak Penindakan Tegas.

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:04 WIB

Lapas Pancur Batu Ikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kemenimipas Secara Virtual

Berita Terbaru