Tabrak 4 Warga di Jalan Denai, Bripda RNN Dimassa

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 21 April 2024 - 12:54 WIB

20151 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DENAI – Oknum Satuan Brigadir Mobile (Brimob) Polda Sumut Bripda RNN babak belur di massa setelah menabrak 4 warga lagi berdiri di beram Jalan. Kejadian nahas itu terjadi di Jalan Denai Ujung persisnya tidak jauh dari bawah Tol Denai, Sabtu (20/4/2024) malam pukul 23.40 Wib.

Informasi yang dilokasi, kejadian berawal Mobil Terios Silver BK 1332 OM yang dikendarai Bripda RNN bersama wanita cantik yang datang arah amplas menuju Simpang Mandala By Pass tiba – tiba oleng ke kiri dan menabrak warga yang berdiri di pinggir jalan.

“Dah gil.. Brimib itu, ngak nampak pulak matanya gitu rame orang masak ditabraknya. Yang herannya orang dipinggir jalan pun dihantamnya,” ucap warga setempat.

Baca Juga :  Tebar Keberkahan : Pemuda Gampong Teupin Beulangan Aceh Utara Melaksanakan Buka puasa Bersama dan Santunan Yatim Piatu

Melihat kejadian tersebut, tanpa komando ratusan warga langsung menyerbu dan menghakimi Bripda BNN. Beruntung para kader Pemuda Pancasila (PP) yang berada di lokasi menyelamatkan Bripda BNN dari amukkan massa dan melarikan ke dalam Kantor PAC Pemuda Pancasila Medan Denai.

“Bandal kali bang Brimob itu, disuruh keluar dari mobil ngak mau. Jadi tersulut lah massa untuk memukulnya, untung ada anak PP bang kalau tidak bisa mati Brimob itu, ” sebut warga lainnya yang tidak disebutkan namanya.

Baca Juga :  Wakapolda Aceh Brigjen Pol. Drs. Armia Fahmi, M.H. Pimpinan Penandatanganan Pakta Integritas dan Sumpah dalam Rekrutmen anggota Polri

Akibat kejadian itu 4 warga mengalami luka – luka salah satu diantaranya anak – anak mengalami pergelangan kakinya geser. Ke 4 korban pun kini mendapat perawatan intensif di rumah sakit.

Bripda BNN mengaku lalai saat berkemudi.

”Maaf pak saya tidak sengaja, handphone yang saya taruh di dashboard jatuh terus saya ambil menunduk ke bawah saya. Di situlah saya tidak lihat lagi ada orang,” aku Bripda BNN saat di kantor PAC Pemuda Pancasila Medan Denai.(red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur
Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 
Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren
Kakanwil Ditjen PAS NTB Tinjau Lahan Lapas Selong untuk Panen Jagung Serentak di SAE Menanga Baris
Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai
Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu
Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi
Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Berita Terbaru

Exit mobile version