Suksesnya kegiatan In House Training IHT.

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Minggu, 19 November 2023 - 22:24 WIB

20623 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS|Kepulauan Bangka Belitung, Kabbupaten Bangka Selatan –Bangka Selatan -PKBM Bhineka Tunggal Ika adalah sebuah Lembaga Pendidikan Kesetaraan Non Formal yang didirikan oleh Muhamad Saeni, S.T selaku pengelola lembaga yang telah sukses melaksanakan kegiatan In House Training (IHT) persiapan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM).

Kegiatan berlangsung selama 4 hari, pada tanggal 16-19 November 2023 di laksanakan di Sekretariat PKBM Bhineka Tunggal Ika yang beralamat di jalan batin tikal Kecamatan Simpang Rimba Kabupaten Bangka Selatan Kepulauan Bangka Belitung. Kegiatan ini berhasil menghadirkan Narasumber berpengalaman untuk memberikan wawasan dan ilmu yang berharga kepada para peserta (tutor), pada kegiatanIN house training (IHT) implementasi kurikulum merdeka (IKM) tersebut.

Yang mana kegiatan ini di hadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Bangka Selatan Hamid S.Pd (kabid PNF) dan Asmadi S.Pd (PNF), camat Simpang Rimba Nurmansyah S.T, Kapolsek Simpang Rimba, Korwil dinas pendidikan Kecamatan Simpang Rimba, PLH Kades Simpang Rimba Abdul Abas, ketua BPD P. Harnoto, kepala sekolah SDN 1 Simpang Rimba Roslina Sitorus S.Pd, kepala sekolah SDN 5 Simpang Rimba Junaedi S.Pd.i juga diikuti oleh sekuruh tutor PKBM Bhineka Tunggal ika sebagai peserta berjumlah 10 orang.

Baca Juga :  BESARNYA PERJUANGAN KERJA KERAS PENGABDIANMU ADALAH INSPIRASIKU, POLISI BASELKU.

Kegiatan ini dimulai pukul 08.45 WIB dibuka secara resmi oleh kepala dinas pendidikan dan kebudayaan Kabupaten Bangka Selatan yang diwakilkan oleh Hamid S.Pd (kabid PNF), dalam sambutan nya beliau menyampaikan, bahwa wewenang PKBM dalam menyelenggarakan pendidikan nonformal, hal ini sesuai dengan peraturan menteri pendidikan nasional,
“Payung hukum tentang pendidikan nonformal tertuang dalam permendiknas nomor 81 tahun 2017. Dalam permendiknas ini pkbm diberi kewenangan untuk menyelenggarakan pendidikan usia dini, pengentasan buta aksara, pendidikan kesetaraan yang mencakup paket A, B dan C. Pendidikan pemberdayaan perempuan, pendidikan kecakapan hidup dan lain-lain “, jelasnya

Hari pertama narasumber yang turut hadir adalah Nurmala, M.Pd, Ketua Forum Komunikasi PKBM Prov. Kep. Bangka Belitung membahas tentang Pokok-pokok 8 Standar Nasional dan Penguatan Kapasitas Tata Kelola Satuan Pendidikan PKBM

Hari kedua narasumber yang turut hadir adalah Jamjam Sapaat, S.Pd Pengajar Praktek CGP BGP Prov. Kep. Bangka Belitung Membahas tentang Pemberdayaan dan Keterampilan Berbasis Profil Pelajaran Pancasila pada Pendidikan Kesetaraan Paket A, Paket B, Paket C

Baca Juga :  SMAN 1 Simpang Rimba Bangka Selatan Propinsi Bangka Belitung Laksanakan Pemilu 2023-2024

Hari ketiga narasumber yang hadir adalah Dedi Sulaiman, S.Pd, Duta Teknologi Kemendikbudristek Prov. Kep. Bangka Belitung Membahas tentang Pengaktifan ID Belajar Tutor, Pengenalan Platform Merdeka Belajar, Memahami Rapor Pendidikan dan Pengenalan Platform Teknologi Prioritas

Dan hari keempat narasumber yang hadir adalah kurniadi M.Pd, membahas tentang model pembelajaran berbasis literasi dan numerasi.

Para peserta In House Training terlibat dalam beragam kegiatan, termasuk presentasi dan sesi diskusi kelompok ini memungkinkan mereka untuk berbagi pengalaman, pendapat, dan strategi yang dapat diterapkan secara efektif dalam pembelajaran berdasarkan Kurikulum Merdeka.

Acara ini berjalan dengan lancar sekali sangat terlihat jelas para peserta tutor PKBM antusias bahagia mengikuti kegiatan ini sehingga berjalan dengan lancar serta di tutup dengan sesi foto bersama dan makan bersama.

Penulis: Putri Rahmawati.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY
Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia
Meriah Penuh Semangat, Welcoming Party Dan Pembekalan Duta Literasi Indonesia 2025 Resmi Digelar
Dulu Dibully, Kini Halena Jadi Wajah Perlawanan Terhadap Perundungan
Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional,Polda Babel Kunjungi Kebun Perubahan BBM
Generasi Literasi Bangkit! Duta Literasi Indonesia Batch IV Arunika Baswara Tahun 2025 Resmi Dilantik
Langkah Awal Perubahan: Pelepasan Duta Inisiatif Indonesia 2025 Penuh Haru dan Semangat”
Senator Bahar Buasan,Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PASI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru

Exit mobile version