Sukseskan Pelaksanaan Pekan Imunisasi Nasional POLIO, Posyandu Rutan Poso Menjadi Pos PIN POLIO di Kab. Poso

STENLLY LADEE

- Redaksi

Selasa, 23 Juli 2024 - 10:57 WIB

20250 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|POSO SULTENG- Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Poso mendukung program PIN (Pekan Imunisasi Nasional) POLIO, Selasa (23/07/2024).

Pekan Imunisasi Nasional Polio digelar serentak pada Selasa (23/7/2024) di seluruh Indonesia, termasuk Kabupaten Poso. Rutan Poso bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Poso melalui Upt. Puskesmas Kayamanya, melaksanakan Posyandu di Rutan Poso dengan sasaran anak-anak berusia 0-7 tahun.

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Tengah, Hermansyah Siregar, mendukung penuh program PIN POLIO. Ia memerintahkan jajarannya untuk mendukung dan melaksanakan program ini.

“PIN Polio merupakan program pemerintah dalam rangka mencegah penyebaran virus polio. Oleh karena itu, saya menginstruksikan kepada jajaran UPT di Kabupaten/Kota untuk bekerja sama dengan pihak terkait dalam melaksanakan dan menyukseskan PIN Polio Tahun 2024. Kita bersama-sama membebaskan anak-anak kita dari penyakit polio. Anak sehat adalah harapan bangsa,” ujar Hermansyah Siregar (Kakanwil Kemenkumham Sulteng).

Baca Juga :  Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Hal senada juga diungkapkan oleh Agung Sulistyo, Kepala Rutan Poso, yang merupakan kepala Satuan Kerja di bawah Kemenkumham Sulteng. Ia mengungkapkan bahwa setiap tanggal 23 setiap bulan, Rutan Poso melaksanakan Posyandu Bayi dan Balita. Bertepatan dengan pelaksanaan PIN Polio, Posyandu Rutan Poso menjadi salah satu tempat di Kabupaten Poso yang melaksanakan PIN POLIO.

Baca Juga :  Bupati Deli Serdang Buka Puasa Bersama Alim Ulama, Tokoh Masyarakat dan Organisasi Masyarakat Islam

“Setiap tanggal 23 setiap bulan, kami melaksanakan Posyandu di Rutan Poso bekerja sama dengan Puskesmas Kayamanya. Kebetulan pemerintah menetapkan hari ini sebagai hari pelaksanaan PIN Polio serentak se-Indonesia, maka kami mendukung penuh pelaksanaan ini dengan melibatkan kader-kader Posyandu Rutan Poso untuk membantu dan terlibat dalam PIN Polio yang dilaksanakan di Rutan Poso,” ucap Agung.

Posyandu Rutan Poso menjadi Pos PIN Polio di Kabupaten Poso yang dapat diakses oleh warga sekitar Kelurahan Gerbang Rejo maupun anak-anak di kompleks Rumah Dinas Rutan Poso.

Sumber: Humas Rutan Poso

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Hari Kartini, Petugas Samsat Banda Aceh Beri Layanan Jalur Khusus Wajib Pajak Perempuan
Kanwil Ditjenpas Sumut Tampilkan Nuansa Budaya Kuat di IPPAFest 2025
Dinsos Gayo Lues Gelar Pertemuan dengan PPDI, Bahas Kesetaraan dan Kemandirian Penyandang Disabilitas
Stan Kanwil Ditjenpas Sumut Pukau Pengunjung IPPAFest 2025 dengan Nuansa Budaya dan Karya Seni
Polisi Serahkan 6 Tersangka Penganiayaan yang Berujung Kematian di Tibang ke Jaksa
SMAN 1 Simpang Rimba Peringati Hari Kartini dengan Upacara dan Lomba Menarik
Anggota DPR Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri Amankan Mudik 2025
Tegas dan Transparan, Polres Pidie Jaya Limpahkan Kasus Narkoba dan Kekerasan Anak ke Jaksa Penuntut Umum

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 19:39 WIB

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 14 April 2025 - 21:41 WIB

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY

Senin, 14 April 2025 - 21:25 WIB

Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia

Minggu, 13 April 2025 - 20:56 WIB

Meriah Penuh Semangat, Welcoming Party Dan Pembekalan Duta Literasi Indonesia 2025 Resmi Digelar

Jumat, 11 April 2025 - 20:32 WIB

Dulu Dibully, Kini Halena Jadi Wajah Perlawanan Terhadap Perundungan

Selasa, 8 April 2025 - 16:59 WIB

Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional,Polda Babel Kunjungi Kebun Perubahan BBM

Senin, 7 April 2025 - 21:25 WIB

Generasi Literasi Bangkit! Duta Literasi Indonesia Batch IV Arunika Baswara Tahun 2025 Resmi Dilantik

Berita Terbaru