Sipropam Polres Humbang Hasundutan Gelar Gaktibplin di Polres Humbahas

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 18 Maret 2024 - 14:20 WIB

20156 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|TAPANULI UTARA|,Gaktiblin merupakan sebuah langkah preventif yang dilakukan secara rutin oleh Polres Humbang Hasundutan untuk mencegah terjadinya pelanggaran yang mungkin dilakukan oleh oknum anggota Polri. Rangkaian kegiatan tersebut meliputi pemeriksaan sikap tampang, kelengkapan (Gampol), dan administrasi terhadap personel.

Si Propam Polres Humbang Hasundutan yang dipimpin langsung Kasipropam polres Humbang Hasundutan AKP Japaider Sihombing SH menyampaikan Ops Gaktiblin ini dilaksanakan dalam rangka pembinaan, tampang dan kelengkapan personel sebagai aparat pelindung, pengayom dan pelayanan masyarakat yang harus menjadi teladan yang baik bagi masyarakat.

Baca Juga :  Polres Samosir Membina 2 orang dan Menahan 1 orang Pelaku, Hasil Operasi Pekat Toba 2024

Ops Gaktiblin ini dilaksanakan dalam rangka pembinaan, tampang dan kelengkapan perorangan personel Polri sebagai aparat pelindung, pengayom dan pelayanan masyarakat yang harus menjadi teladan yang baik bagi masyarakat,Kegiatan ini dilakukan di Lapangan Apel Polres Humbang Hasundutan.

Didalam penyampaian Kapolres Humbang Hasundutan AKBP Hary Ardianto SH SIK MH melalui Kasi propam Polres Humbang Hasundutan AKP Japaider Sihombing SH menyampaikan “Kegiatan ini merupakan pelaksanaan dari Program Kerja Kapolri dalam rangka menegakkan ketertiban dan disiplin anggota Polri dan ASN di daerah Polda Sumut terkhusus Polres Humbahas,” katanya.

Baca Juga :  Dugaan Pengeroyokan di Halaman Gereja Berakhir Mediasi di Kantor Desa Hutarihit Kec. Nainggolan

Dalam kesempatan ini, Si Propam polres Humbang Hasundutan melaksanakan pengecekan gampol, kelengkapan data diri, sikap tampang seperti rambut dan jenggot yang tidak rapi, memeriksa senpi (meliputi kebersihan, merawat senpi dan prosedur pemberian pinjam pakai senpi dinas) yang dipinjam pakai oleh personil.

“Kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan senjata api bagi anggota, lalu pemeriksaan rutan Polri dan administrasi serta kerapian, pengecekan,penjagaan SPK,dan personil Yang menjaga Tahanan polres Humbang Hasundutan, ,” ujarnya.(Maruli)

Sumber Humas Polres Taput

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Berita Terbaru

ACEH

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:52 WIB

Exit mobile version