Sinergi untuk Ketahanan Pangan: Lapas Medan Gandeng Dinas Ketahanan Pangan Kota Medan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 20 November 2024 - 16:26 WIB

2054 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS 1 MEDAN

20/11/2024

TIMELINE INEWS INVESTIGASI, Lapas Medan Lapas Kelas I Medan terus berkomitmen mendukung program akselerasi ketahanan pangan yang dicanangkan oleh Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan. Dalam upaya memperkuat program tersebut, Lapas Medan melaksanakan koordinasi dengan Dinas Ketahanan Pangan Kota Medan. Rabu (20/11/2024).

Melalui koordinasi ini, Dinas Ketahanan Pangan Kota Medan menyatakan dukungan penuh terhadap program ketahanan pangan yang tengah dijalankan di Lapas Medan. Sebagai bentuk sinergi, dinas tersebut siap memberikan suplai bantuan berupa bibit sayuran dan ikan guna mendukung keberlanjutan program ini, juga akan dihadirkan penyuluh dari Dinas Ketahanan Pangan Kota Medan.

Baca Juga :  Mahasiswa Diduga Dijebak oleh Temannya Dengan Meletakkan Daun Ganja di Jok Sepeda Motornya, Begini Kronologisnya!

Lapas Kelas I Medan menyampaikan bahwa langkah ini merupakan bagian dari upaya penguatan kemandirian dan produktivitas warga binaan. “Dengan dukungan yang kami terima, kami optimis program ketahanan pangan di Lapas Medan dapat terus berkembang dan memberikan manfaat, baik bagi warga binaan maupun masyarakat secara luas,” ungkapnya.

Baca Juga :  Personel Gabungan Polda Sumut Lakukan Grebek Kampung Narkoba di Medan Sunggal

Program ketahanan pangan di Lapas Medan tidak hanya bertujuan untuk memberdayakan warga binaan dalam sektor agrikultur dan perikanan, tetapi juga menjadi langkah konkret dalam mendukung ketersediaan pangan lokal. Kolaborasi ini diharapkan dapat memberikan dampak positif yang signifikan bagi pengembangan program serupa di masa depan, terangnya.

#lapas1medan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi
Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai
Serahkan Kasus Kepada Pihak Berwenang, Ini Langkah Tegas BRI Ciptakan Lingkungan Kerja Bebas Fraud
Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual
500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan
Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19
Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan
Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 21:12 WIB

Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi

Jumat, 10 Januari 2025 - 20:19 WIB

Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:57 WIB

Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:45 WIB

500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan

Jumat, 10 Januari 2025 - 16:57 WIB

Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:48 WIB

Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:34 WIB

Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:16 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Gerebek Kampung Narkoba Di Marelan, Tiga Orang Di Tangkap.

Berita Terbaru

Exit mobile version