Silaturahmi Tim ONCS ke Kediaman Habib Umar, Upaya Cooling System bersama Ulama

Edi Marcell

- Redaksi

Kamis, 12 Oktober 2023 - 11:50 WIB

20196 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>> Semarang – Sebagai upaya menjaga kondusifitas Sitkamtibmas jelang Pemilu 2024, Tim Operasi Nusantara Cooling System (ONCS) mengunjungi kediaman Habib Umar Al-Mutohar di Gunungpati, Kota Semarang pada hari Selasa siang, 10 Oktober 2023.

Tim tersebut dipimpin oleh Brigjen M. Rudy Syafrudin yang didampingi oleh Dirbinmas Polda Jateng Kombes Lafri Prasetyono, beserta staf, dan Kapolsek serta Danramil Gunungpati.

Dirbinmas Polda Jateng Kombes Lafri Prasetyono mengatakan, selain sebagai bentuk silaturahmi, upaya Cooling System disebut sangat diperlukan untuk mengeliminir terjadinya potensi konflik sosial menjelang Pemilu 2024.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Tengah Buka Seleksi Duta Kamtibmas tingkat SMA/K Kabupaten Aceh Tengah Thn 2023

“Seperti isu-isu provokatif berlatar belakang SARA, baik terjadi di tengah-tengah masyarakat,” katanya melalui keterangan tertulis, Kamis, 12 Oktober 2023.

Silaturahmi Tim ONCS ke Kediaman Habib Umar, Upaya Cooling System bersama Ulama

Para tokoh agama dan masyarakat dianggap memiliki peran penting dalam upaya Cooling System di tengah masyarakat.

“Untuk itu, kami juga memohon kepada Habib Umar Al-Muthohar apabila melaksanakan dakwah/tausiyah kepada jamaah untuk tetap menjaga situasi kamtibmas yang aman serta kondusif,” lanjutnya

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Blangkejeren Berhasil Mediasi Sengketa Tanah Antara Warga Desa Bukit dan Desa Sangir di Gayo Lues

Dirinya berharap meski berbeda pilihan dan pendapat dalam Pemilu 2024, persatuan dan kesatuan ditengah masyarakat harus tetap diutamakan. Pesan-pesan inilah yang diharapkan sampai pada masyarakat agar pesta demokrasi dapat berjalan aman dan lancar.

“Kita juga memohon kepada Habib Umar Al-Muthohar untuk menyampaikan kepada jamaah dalam menghadapi Pemilu 2024 untuk tetap menghormati perbedaan pendapat dan pilihan dalam Pemilu 2024,” tandasnya.

Facebook Comments Box

Penulis : Samuel

Editor : Icad

Sumber Berita : Bidhumas polda aceh

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru