Silaturahmi Kamtibmas: Wakapolri dan Kapolda Sumut Tegaskan Komitmen Jaga Keamanan Pilkada 2024

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Selasa, 20 Agustus 2024 - 18:42 WIB

20120 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT| Medan – Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen. Pol. Drs. Agus Andrianto, S.H., M.H., didampingi oleh Kapolda Sumatera Utara (Kapolda Sumut) Irjen. Pol. Whisnu Hermawan F, S.I.K., M.H., mengadakan kegiatan silaturahmi kamtibmas dengan komunitas masyarakat Sumatera Utara dalam rangka cooling system pilkada damai tahun 2024 bertempat di Gor Astaka Jalan William Iskandar Pancing, Selasa (20/08/2024).

Baca Juga :  Viral Narkoba 'Zombie' di Amerika, Bareskrim: Belum Beredar di Indonesia, Siap Antisipasi

Kapolda Sumut, melalui Kabid Humas Poldasu Kombes Pol Hadi Wahyudi menegaskan komitmen untuk menjaga suasana damai dan kondusif selama masa Pilkada 2024 di Sumatera Utara. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya strategis untuk memelihara ketertiban dan keamanan masyarakat, Sebanyak 15.000 Komunitas Masyarakat Sumatera Utara dari berbagai elemen itu pun menghadiri acara silaturahim kamtibmas tersebut.

Baca Juga :  Begini Penjelasan Polri Terkait Pernyataan Kapolri Soal Estafet Kepemimpinan

“Kolaborasi antara kepolisian dan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang harmonis dan damai”, , Ungkap Kombes Hadi Wahyudi.

Diharapkan, melalui silaturahmi ini, seluruh lapisan masyarakat dapat berperan aktif dalam menciptakan suasana harmonis dan mendukung pelaksanaan Pilkada yang damai. Polda Sumut mengajak masyarakat untuk tetap waspada dan tidak terpengaruh oleh provokasi yang dapat merusak ketertiban umum.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Melalui Pelaksanaan KRYD Polres Pematangsiantar Tindaklanjuti Keresahan Masyarakat
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Gerebek Sarang Narkoba di Jalan Cokro Aminoto, 3 Laki Laki Diamankan Polres Pematangsiantar
Polres Pematangsiantar Ringkus Terduga Pelaku Cabul Dua Anak Dibawah Umur Dirumah Kontrakannya
Gelar Lepas Sambut Kapolres, Pemko Langsa Laksanakan Prosesi Adat Aceh Peusijuk

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru