Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) Lapas Perempuan Kls IIA Medan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 6 September 2024 - 20:06 WIB

2077 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

06/09/2024

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Kelas IIA Medan adakan Sidang TPP Integrasi Pembebasan Bersyarat (PB) dan Sidang TPP Pencabutan/ Perbaikan Remisi.

Sidang TPP diselenggarakan di Aula Lapas Perempuan Kelas IIA Medan, Jumat, 06 September 2024 pada pukul 10.00-11.30 WIB.

Sebanyak 23 orang WBP mengikuti sidang TPP Integrasi  Pembebasan Bersyarat dan 30 Orang Sidang TPP untuk Perbaikan / Pencabutan Remisi.

Baca Juga :  Dukung Transformasi Digital, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Ikuti Bimtek Percepatan Kinerja Sektor SPBE

Sidang TPP hari ini di hadiri 8 Orang Pejabat Struktural Lapas Perempuan Medan, 1 orang Pegawai selaku Wali Pemasyarakatan Lapas Perempuan Medan, dan juga di hadiri 1 orang Pegawai Bapas Kelas I Medan.

Sidang dipimpin langsung oleh Reni Priska Panjaitan  sebagai Ketua Sidang, dengan agenda sidang memberikan arahan kepada WBP serta memperhatikan syarat kelengkapan berkas WBP yang mengikuti sidang sesuai peraturan yang ada.

Baca Juga :  Lapas Pancurbatu Terima Kunjungan Dir Pamintel Ditjenpas untuk Penguatan Keamanan dan Perawatan Sarpras

Setiap Warga Binaan Pemasyarakatan tetap mengikuti setiap program pembinaan serta siap untuk mematuhi aturan yang ada, tidak melanggar Keamanan dan tata tertib di dalam Lapas  sampai bebas. ujar Reni Priska Panjaitan.
Kegiatan sidang pun berlangsung lancar dan kondusif, kegiatan sidang TPP ditutup dengan kesimpulan dan rekomendasi pendapat dari seluruh Anggota TPP.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru

Exit mobile version