Siap – siap…! Apel Perdana OPS Mantap Praja Toba 2024: Tekankan Koordinasi dan Kesiapsiagaan

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 26 Agustus 2024 - 13:47 WIB

20102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT| Medan – Direktur Samapta (Dirsamapta) Polda Sumut, Kombes Pol Dwi Tunggal Jaladri, S.I.K., S.H., M.Hum., memimpin apel pengecekan personel Ops Mantap Praja (OMP) Toba 2024 yang berlangsung di lapangan KS Tubun Mapolda Sumut, Senin (26/08/2024) pagi. Apel ini dilakukan dalam rangka mengamankan dan memastikan kesiapan personel dalam menghadapi tahapan pendaftaran Pilkada Serentak.

Baca Juga :  Koordinasikan Pendirian TPS di Lokasi Khusus, Rutan Perempuan Medan Ikuti Rapat Koordinasi KPU Kota Medan

Dalam kesempatan tersebut, Kombes Pol Dwi Tunggal Jaladri yang juga sebagai Kaopsda OMP Toba 2024 menekankan pentingnya koordinasi dan kesiapsiagaan seluruh anggota dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan pemilu.

“Disiplin dan proaktif dalam menjalankan tugas, serta pastikan semua prosedur operasional dan protokol keamanan diterapkan”, Tegas Kombes Pol Jaladri.

Baca Juga :  Berkah Ramadhan, Penjual Takjil: Terimakasih Pak Kapolres Pijay.

Ia juga mengingatkan bahwa keberhasilan pelaksanaan OPS Mantap Praja Toba 2024 sangat bergantung pada peran serta seluruh personil dalam menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dan mendukung kelancaran proses pemilu.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version