Sesosok Mayat Tampa Identitas Ditemukan Warga Di Sungai Bayeun

Zul

- Redaksi

Selasa, 16 Januari 2024 - 11:37 WIB

20231 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penemuan mayat oleh nelayan setempat pada saat sedang menjaring ikan di sungai krueng bayeun pada Selasa (16/01).

TIME LINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Masyarakat Desa Bayeun, Kecamatan Rantau Seulamat, Aceh Timur, Selasa (16/01/2024) pagi ini dikejutkan dengan penemuan mayat seseorang tampa identitas di DAS Krueng Bayeun.

Informasi diperoleh penemuan mayat ini pertama kali ditemukan Abu Bakar seorang nelayan yang sedang mencari ikan dengan memasang jaring di Daerah Aliran Sungai (DAS) Krueng Bayeun, tepatnya di Dusun Hijrah sekitar pukul 08.00 WIB.

Baca Juga :  Polres Aceh Besar Dan TNI Gelar Apel Gabungan Cipta Kondisi Dalam Rangka Hari Damai Aceh Ke-19 Di Indrapuri

Kondisi mayat yang terbungkus plastik dan kain tersebut awalnya tersangkut di jaring nelayan yang saat itu curiga ada benda aneh dan juga berat.

Mengetahui itu adalah mayat, saat itu juga sang nelayan mengabarkan temuan jenazah belum diketahui jenis kelamin dan identitasnya ini ke warga sekitar lainnya.

Baca Juga :  Gelar Rapat Bersama, Srena Polri dan Kompolnas Bahas Arah Kebijakan di 2024

Tidak lama kemudian mayat ini oleh warga dibawa ke pinggir sungai agar memudahkan untuk dievakuasi.

Pihak keamanan dari Babinsa dan Bhabinkamtibnas dan dibantu warga setempat mengevakuasi mayat dan langsung dibawa ke RSU Daerah Langsa untuk di autopsi.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bea Cukai Langsa Umumkan Capaian Kinerja Organisasi Tahun 2024
Pangdam IM kerahkan Prajurit Bantu Penanganan longsor Di Kab. Bener Meriah.
IPM Kota Langsa Terus Meningkat Capai Nilai 80.96 Dengan Kategori Sangat Tinggi
Pj Walikota Langsa Serahkan Bantuan Semen Untuk Pembangunan Masjid di 5 Kecamatan
SAPA Desak Transparansi, Bank Aceh Harus Publikasikan Laporan CSR 2024
Apel Terakhir Wakapolresta Bersama Personel, Ini Arahannya
Ketua DPRK Langsa Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran
Tunjangan Profesi Guru Sertifikasi Kota Langsa Akan Segera di Bayarkan

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 16:50 WIB

Pangdam Iskandar Muda Menerima Audiensi PT. Indolok Bakti Utama.

Kamis, 9 Januari 2025 - 08:59 WIB

Wakil Ketua Komisi I DPRA, Ceulangiek, meminta pemerintah Aceh segera menyelesaikan status tenaga Non-ASN Seleksi 2024 Pada Tahun 2025.

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:18 WIB

Kunjungan ke Aceh, Kasad Beri Pengarahan Kepada Ribuan Prajurit Dan Persit.

Rabu, 8 Januari 2025 - 17:32 WIB

Kunjungi Kodam Iskandar Muda, Kasad Resmikan Sumur Bor TNI Manunggal Air Di Dayah Madinatuddiniyah Nurul Huda, Kab. Aceh Utara.

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:03 WIB

Pangdam IM Didampingi Ketua Persit KCK Daerah IM Sambut Kasad Dan Ketua Umum Persit KCK Di Bandara Malikusaleh.

Rabu, 8 Januari 2025 - 13:33 WIB

Kapolda Sumut Hadiri Perayaan Natal Kodam I/Bukit Barisan

Rabu, 8 Januari 2025 - 11:54 WIB

Polda Sumut Berhasil Ungkap 26 Kasus Narkoba dalam Sepekan, 31 Tersangka Diamankan

Rabu, 8 Januari 2025 - 11:10 WIB

Polda Aceh Berhasil Gagalkan Perdagangan Anak di Bawah Umur

Berita Terbaru