Semak Belukar Ganggu Pengguna Jalan Lintas Terangun – Abdya di Gayo Lues

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 2 November 2023 - 19:38 WIB

20579 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | ACEH – GAYO LUES -Blangkejeren, Saat ini pengguna Jalan, terlebih pengemudi kenderaan baik Roda Empat maupun roda dua yang mau menuju lintas Aceh Barat daya (Abdya) sangat terganggu akibat tumbuhan dan semak belukar membumbung tinggi, sehingga rumput – rumput yang berada di kanan dan kiri jalan lintas Abdya tersebut sudah menjulur memakan bahu jalan sehingga jalan lintasan Abdya tersebut menjadi sempit.

rumput sudah melebar ke badan jalan di jalan Terangon – Abdya membahayakan pengendara Menurut Warga berinisial MR (47) yang sering melintasi jalan Abdya tersebut kepada Wartawan, Kamis (02/11/2023) mengatakan, biasanya ada Petugas yang memotong Rumanja tersebut jika rumput tersebut sudah mulai tinggi, namun kami juga heran kok belum terlihat para petugas yang membersihkan Rumanja tersebut.

“Biasanya bang, Jika rumput yang berada di kiri dan kanan jalan lintas Abdya ini jika Udah tinggi itu sudah ada petugas yang membersihkannya namun kita lihat saat ini belum ada yang membersihkannya,” Ujarnya.

Baca Juga :  Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Aceh Lakukan Penilaian Pelayanan Publik di Polres Aceh Selatan. 

Menurut MR, semak belukar yang menjalar ke ruas jalan itu hampir di sepanjang jalan lintas Abdul, mulai dari Kecamatan Terangun hingga ke jalan Abdya. Kondisi seperti ini tentunya dapat membahayakan pengguna jalan yang melintas ke arah Abdya maupun sebaliknya yang sehari – hari dilalui kenderaan Roda Empat dan Roda dua Antar Kabupaten tersebut.

Apalagi jika melintasi jalan Abdya maupun sebaliknya kondisi terkini sangat sempit yang terhimpit semak – semak belukar disepanjang jalan lintas Abdya tersebut. Bahkan MR mengatakan, saat ini semak belukar yang tumbuh disisi kiri dan kanan jalan lintas Abdya tersebut sudah menjulur memakan bahu jalan dengan ketinggian mencapai dua hingga tiga Meter lebih.

“Nah, yang kita takutkan lagi,itu yang berada di tikungan tajam, karena pandangan Para Pengendara terhalang oleh semak belukar tersebut,” Kata MR lagi.

Baca Juga :  Perusahaan Rokok Surya Group Langsa Buka Loker, Cek Syaratnya Disini

Hal sama juga disampaikan oleh RS (77) Warga Terangun, saat ini kondisi jalan lintas Abdya tersebut sudah terhimpit semak belukar yang kerap memicu kecelakaan lalulintas, dan bahkan bisa terjadi tabrakan akibat terhadap semak belukar tersebut.

“Tabrakan di lintas Abdya tersebut biasanya selain karena Faktor kelalaian pengendara, juga terkadang disebabkan Kondisi jalan yang semakin bersemak belukar seperti saat ini,” Tuturnya.

Selain itu katanya, apalagi tanda – tanda Rambu lalulintas di daerah tersebut minim akibat tertutup semak belukar, sehingga pengendara tidak mengetahui kondisi jalan di hadapannya.

Misalnya, ada tikungan tajam ataupun turunan yang tikungan tajam yang berliku – liku ditambah lagi dengan semak belukar sehingga pengendara sangat kawatir dan bisa – bisa salah melihat jalur akhirnya fatal akibatnya.

“Kita berharap kepada pihak yang berwenang agar segera memotong semak belukar tersebut, agar nantinya tidak membahayakan para pengendara yang melintasi, terlebih di malam hari,” Harapnya. (red)

Facebook Comments Box

Penulis : Red

Editor : Red

Sumber Berita : Red

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB