Satu Dekade TVRI Bangka Belitung : Bahar Buasan Dorong TVRI Sebagai Edukasi Fan Hiburan Bernuansa Kearifan Lokal

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Senin, 30 Desember 2024 - 20:19 WIB

2020 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto istimewa bapak bahar buasan
TIMELINES,INEWS
Oleh: Amsori

PANGKALPINANG. Anggota DPD RI Dapil Bangka Belitung, Bahar Buasan mendorong TVRI menjadi media edukasi dan hiburan bernuansa kearifan lokal. Hal itu disampaikan Bahar Buasan saat menjadi narasumber dalam acara Satu dekade TVRI stasiun Bangka Belitung

“Sebagai lembaga penyiaran publik TVRI stasiun Bangka Belitung diharapkan memberikan kontribusi mendukung pemerintah mewujudkan pembangunan daerah dan nasional ” Kata Bahar Buasan Senin( 30/12/2024)

Baca Juga :  Aksi Donor Darah dalam Rangka Hari Guru Nasional

Bahar menjelaskan TVRI saat ini  menjadi mitra strategis yang selalu  mengikuti arus perkembangan zaman terutama dalam perkembangan digitalisasi dan perlu lebih masif dalam melakukan penjaringan dengan berbagai kalangan di provinsi Bangka belitung

“TVRI adalah mitra strategis kami, zaman ini orang menyebutnya zaman informasi, saya menyebutnya zaman kebanjiran informasi. Banyak sekali informasi yang beredar, sehingga kita harus dengan cerdas mencernanya,” Jelasdia

Baca Juga :  PENUH SENYUMAN MENGUKIR MAKNA HALALBIHALAL SMANSA SIMBA

Bahar juga berpesan diharapkan TVRI menjadi media hiburan yang mecerdaskan terutama dalam mendukung pertubuhan ekonomi daerah dan bisa memeperkenalkan kebudayaan lokal

“Dalam memperkokoh persatuan bangsa memberikan pelayanan informasi edukasi dan hiburan yang sehat bernuansa kearifan lokal” Ujarnya

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satu dekade TVRI Bangka Belitung : Bahar Buasan Dorong TVRI Sebagai Edukasi Dan Hiburan Bernuansa Kearifan Lokal
Bahar Buasan: Selamat Natal, Dimanfaatkan untuk membawa Kedamaian dan Pengharapan
Rahasia Dibalik Pelatihan Jurnalistik SMAN 1 Simpang Rimba: Apa Yang Mereka Pelajari ?”
KISAH 6 SISWA SMA LEPONG IKUT PPKM NASIONAL BERSAMA TNI AL
JOSA ENTERTAINMENT RAYAKAN 13 TAHUN BERKARYA DALAM”JOSA BERKARYA
ANTUSIASNYA PEMBUKAAN CLASSMETING SMANSA SIMBA
SEMARAK LOMBA KICAU MANIA DESA SIMPANG RIMBA,AJANG MERIAH PECINTA BURUNG
OSIS SMAN 1 SIMPANG RIMBA KUNJUNGI KAMPUS KITE, MENJAJAKI DUNIA PENDIDIKAN TINGGI

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 14:37 WIB

Mayat Pria Ditemukan Tergantung di Pohon Mangga, Polisi Amankan TKP

Kamis, 2 Januari 2025 - 14:03 WIB

Selamat Sukses Mahdiah, Lulus PPPK Setelah 20 Tahun Berjuang Sebagai Honorer

Rabu, 1 Januari 2025 - 23:09 WIB

Pj. Bupati Pidie Jaya Dr. H. T. Ahmad Dadek, SH,MH. Serahkan Zakat Infaq dan Shadakah ( ZIS) Tahap Tiga.

Rabu, 1 Januari 2025 - 18:11 WIB

Pj Walikota Langsa Serahkan Bantuan Masa Panik Kepada Korban Kebakaran

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:20 WIB

Pangdam Iskandar Muda Bersama Forkopimda Tinjau langsung Situasi Malam Pergantian Tahun di Aceh.

Selasa, 31 Desember 2024 - 21:30 WIB

Rasumin Pohan Terpilih Sebagai Ketua KNPI Kota Subulussalam 2024-2027

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:08 WIB

Optimalkan Kepentingan Warga, Gampong Sungai Pauh Firdaus Gelar Musrenbang

Selasa, 31 Desember 2024 - 18:38 WIB

Jelang Musda KNPI, Deni Bakal Calon Menjadi Ketua KNPI Singkil 

Berita Terbaru