Satlantas Polres Tanjungbalai Laksanakan Pengamanan waktu Buka Puasa

- Redaksi

Senin, 3 Maret 2025 - 20:45 WIB

2090 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii//Tanjungbalai//Sumut

Satlantas Polres Tanjungbalai melaksanakan pengamanan arus lalu lintas di pasar tumpah menuju waktu berbuka puasa.

Pengamanan tersebut berlangsung pada sore hari Minggu 2 Maret 2025 Pukul 16.30 wib di Jln. Sudirman Simp. Pancakarsa, Simp. PLN dan Simp. Bundaran PLN

Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH melalui Kasat Lantas AKP A. Banjarnahor ditemui wartawan dilokasi mengatakan, “Kehadiran Personel melaksanakan pengamanan di lokasi pasar tumpah ini untuk mengurai kemacetan karena padatnya pengunjung pasar tumpah untuk membeli menu berbuka puasa,

Baca Juga :  Sat Samapta Polres Tanjungbalai Patroli Mencegah Gangguan Kamtibmas Siang Hari

Sehubungan lokasi pasar tumpah di pinggir jalan umum, sehingga membuat volume arus lalu lintas kendaraan menjadi lebih padat, Personel melakukan pengaturan arus lalu lintas untuk mencegah kemacetan.

Baca Juga :  Kapolres kotaTanjungbalai Apresiasi kerja anggota Berantas peredaran Narkoba jaringan internasional dengan memberikan penghargaan kepada 18 personil

Kehadiran personel Sat Lantas Polres Tanjungbalai ingin memastikan para pengendara dan pengguna jalan lainnya yang membeli takjil tertib dan mematuhi arahan dari petugas agar arus lalu lintas tetap lancar aman kondusif. Ucap Kasat,(RR)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Tanjungbalai Wujudkan Keamanan Dan Kenyamanan Dalam Kegiatan Sholat Jumat
Cegah Banjir Perangkat Kecamatan TBS Bersama Elemen Masyarakat Bersatu Padu Bersihkan Sampah
Walikota Tanjungbalai Tinjau Langsung Lokasi Banjir
Polres Tanjungbalai Gelar Binrohtal Untuk Bentuk Karakter Personel Yang Lebih Baik
Walikota Tanjungbalai Hadiri Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan
Sat Samapta Polres Tanjungbalai Gelar Patroli Dialogis Di Kota Tanjungbalai
Polres Tanjungbalai Gelar Konferensi Pers Pembakaran Pasar TPO Tanjungbalai
Sie Dokkes Polres Tanjungbalai Intensif Cek Kesehatan Personel Yang Bertugas Di Pos Pam Terpadu

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:45 WIB

Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP

Kamis, 17 April 2025 - 19:35 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V

Kamis, 17 April 2025 - 18:36 WIB

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Santri di Pidie Jaya, Kapolres : Korban Sempat Berkelahi Dengan Pelaku.

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Plt Sekda Aceh: BRA Harus Hadir sebagai Pemberi Solusi

Kamis, 17 April 2025 - 13:02 WIB

Marlina Perkuat PKK Aceh, Jemput Dukungan Nasional Demi Dampak Nyata ke Desa

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Berita Terbaru