Sat Brimob Polda Sumut Dukung Penuh Seleksi 1 Inkanas Sumut Menuju Kejurnas Inkanas Piala Kapolri IX

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:58 WIB

2073 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SATUAN BRIMOB POLDA SUMUT MEDAN

14/10/2024

Satuan Brimob Polda Sumut memberikan dukungan penuh dalam pelaksanaan Seleksi 1 Inkanas Sumut sebagai persiapan menuju Kejurnas Inkanas Piala Kapolri IX. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Olahraga Mako Sat Brimob Polda Sumut dengan partisipasi para atlet karateka dari berbagai daerah di Sumatera Utara. Minggu (13/10/2024).

Acara seleksi dipimpin oleh Kasubbagrenmin Sat Brimob Polda Sumut, KOMPOL I Wayan Danu Wijaya, S.H., M.H., dan dihadiri oleh tokoh-tokoh penting dalam dunia karate, antara lain:
– Shihan Hadismar M. Noer dan Shihan Saleh Malawat, selaku Majelis Tinggi Dewan Guru
– Senpai Yudi Atmaja, Ketua MSH Inkanas Sumut
– Senpai Sutrisno dan Senpai Bambang, Senior MHS Inkanas Sumut
– Para wasit, juri, serta peserta seleksi

Baca Juga :  Kapolres Pematangsiantar Berikan Bantuan Kepada Warga Korban Kebakaran Di Jalan Wahidin

Seleksi ini merupakan langkah awal bagi para atlet karateka Sumatera Utara untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi Kejurnas Inkanas Piala Kapolri IX.
Dalam sambutannya, KOMPOL I Wayan Danu Wijaya menekankan pentingnya persiapan yang matang dan semangat kompetisi yang tinggi.
“Kami sangat mendukung penuh kegiatan seleksi ini, karena ajang Kejurnas Piala Kapolri adalah momen penting bagi para atlet untuk menunjukkan prestasi terbaik mereka. Kami berharap, melalui seleksi ini, Sumatera Utara dapat mengirimkan tim yang tangguh dan siap bersaing di tingkat nasional,” ujar KOMPOL I Wayan Danu Wijaya.

Baca Juga :  6 hari Kerja, Satuan Lantas Polres Samosir Laksanakan Anjangsana Jelang HUT Lalulintas Polri ke-69

Acara seleksi berjalan dengan lancar dan tertib, di mana para peserta menampilkan kemampuan terbaik mereka di hadapan para juri dan wasit. Kejurnas Inkanas Piala Kapolri IX menjadi ajang bergengsi yang akan mempertemukan para atlet karate terbaik dari seluruh Indonesia.
Dengan dukungan penuh dari Sat Brimob Polda Sumut, kegiatan ini diharapkan dapat melahirkan atlet-atlet berbakat yang mampu mengharumkan nama Sumatera Utara di pentas nasional. terangnya.

#inkanas
#korpsbrimobpolri
#brimobsumut

@divisihumaspolri
@humaskorpsbrimob
@poldasumaterautara

Sumber : Humas Brimob Polda Sumut.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru