Sambut Hari Pahlawan : Ini Pesan Kadis Pertanian Labura

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 10 November 2023 - 16:53 WIB

20180 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | SUMUT – MEDAN – LABURA, Sambut Peringatan Hari Pahlawan ke 78 tanggal 10 November 2023 dengan mengusung tema “Semangat Pahlawan untuk Masa Depan Bangsa dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan”.

Pada momentum peringatan Hari Pahlawan yang diadakan di Kecamatan Marbau Kabupaten Labuhanbatu Utara Sumatera Utara, turut hadir

Kepala Dinas Pertanian Labuhanbatu Utara, drh. Sudarija, seusai mengikuti upacara, saat di konfirmasi awak media menyampaikan “Sebagai generasi muda yang hidup di zaman penuh kecanggihan teknologi ini, kita harus bisa bersaing dalam memanfaatkan teknologi dengan sebaik-baiknya, belajar bisa di mana saja dan kapan saja, mempermudah semua urusan kita hanya hitungan detik dan begitu juga dengan semua informasi yang baik dan buruk tersebar di dunia maya, kita sebagai generasi muda, harus bisa memilih dan memilah mana yang baik dan mana yang buruk,”Ucapnya

Baca Juga :  Tutup Rekonsiliasi Laporan Keuangan dan Pemutakhiran Data BMN Semester I TA 2024, Kakanwil Kumham Sumut: Optimalkan CMS.

Lanjutnya, dengan semangat hari pahlawan agar generasi muda harus lebih bersemangat dalam mengisi pembangunan di NKRI ini, terkhusus di Tanah Basimpul Kuat Babontuk Elok ini, serta agar senantiasa selalu bisa menjauhi segala macam Narkoba dan terus meningkatkan pengetahuan, melatih ketrampilan, Inilah tantangan yang sesungguhnya bagi para Pejuang Muda” jelas Kadis Pertanian Labura.

Untuk dapat mengelola kekayaan alam Indonesia yang luar biasa bagi kejayaan Bangsa dan Negara tercinta, Mari kita bersama-sama mengisi dan menjaga agar kelak nantinya bisa menjadi Pahlawan Bangsa di Masa Depan.

Sebagai bangsa dan negara merdeka, Kita hidupkan kembali dalam benak kita perjuangan para pahlawan bangsa dari para pejuang yang gugur dalam pertempuran mempertahankan Kemerdekaan dan yang terpenting kita resapi semangat dan keikhlasannya. Para pejuang bangsa Indonesia ini.

Baca Juga :  Polsek Medan Tembung Amankan Pelaku Pencurian Mesin Genset

Menurutnya, peringatan hari pahlawan tahun ini kiranya dapat menggugah semangat perjuangan. Untuk mewujudkan bangsa yang maju dan mandiri.

Kita bangga dengan pahlawan kita tetapi kita juga harus bisa belajar dari sejarah perjuangan para pahlawan-pahlawan kita. Saya kira, hikmah yang bisa diambil adalah kita belajar dari perjuangan mereka, tuturnya.

Untuk itu ia berharap, dengan mengenang kembali jasa dan perjuangan para pahlawan. Kita dapat menanamkan nilai-nilai perjuangan tersebut untuk mengisi kemerdekaan negara tercinta Indonesia ini, tutupnya. ( Gas )

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapas Kelas I Medan Gelar Razia Rutin, Barang Terlarang Disita
Plt. Kakanwil Ditjen Pemasyarakatan Sumut Tinjau  langsung Penyaluran BAMA di Lapas Perempuan Medan
Pelindo Perkuat Layanan Logistik dengan Operasional 24/7
Dukung Ketahanan Pangan, Karutan Medan Cek Pertumbuhan Bibit Terong dan Cabai
Korban Tangan Remuk di Hamparan Perak, Ini Penjelasan Kapolres dan Kapolsek.Proses Hukum Terhambat Kekurangan Bukti
Sat polairud polres Tanjungbalai berhasil mengejar kapal tanpa nama memasuki perairan tanjungbalai
Kapolda Sumut Hadiri Perayaan Natal Kodam I/Bukit Barisan
Praktisi Hukum Helmax Alex Tampubolon, SH, Desak Polsek Hamparan Perak Ungkap Kasus Penganiayaan dengan Serius

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:39 WIB

Lapas Kelas I Medan Gelar Razia Rutin, Barang Terlarang Disita

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:54 WIB

Plt. Kakanwil Ditjen Pemasyarakatan Sumut Tinjau  langsung Penyaluran BAMA di Lapas Perempuan Medan

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:33 WIB

Pelindo Perkuat Layanan Logistik dengan Operasional 24/7

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:16 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Karutan Medan Cek Pertumbuhan Bibit Terong dan Cabai

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:09 WIB

Sat polairud polres Tanjungbalai berhasil mengejar kapal tanpa nama memasuki perairan tanjungbalai

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:58 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut Fasilitasi Konsultasi Produk Hukum Daerah Pemkot Tanjungbalai

Rabu, 8 Januari 2025 - 13:33 WIB

Kapolda Sumut Hadiri Perayaan Natal Kodam I/Bukit Barisan

Rabu, 8 Januari 2025 - 13:22 WIB

Polres Pematangsiantar Laksanakan Sosialisasi DIPA RKA/K-L T.A 2025 dan Penandatanganan Fakta Integritas

Berita Terbaru