Rapat Musrenbangdes Desa Simpang Rimba Bahas Pembangunan 2025

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:27 WIB

20369 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto istimewa kegiatan
TIMELINES,INEWS

Oleh : Putri Simba

Simpang Rimba-Rapat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Desa Simpang Rimba, Kecamatan Simpang Rimba, Kabupaten Bangka Selatan, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, digelar pada hari kamis (23/1/2025) pukul 08.00 WIB, di Balai Desa Simpang Rimba.

Rapat ini dihadiri berbagai pihak, termasuk perangkat desa, warga, dan perwakilan dari Pemerintah Kecamatan, serta tamu undangan lainya yang tidak bisa disebutkan satu persatu, dengan tujuan untuk perencanaan pembangunan desa yang partisipatif dari semua Komponen Masyarakat, Lembaga Kemasyarakatan dengan Pemerintah Desa, maupun Pemerintah Kecamatan.

PJ Kades Simpang Rimba, Budi Setiawan S.IP.
mengatakan “Semoga apa yang kita ajukan saat ini dapat terlialisasi di tahun yang akan datang, di tahun 2026, kita, pihak desa, terus berusaha mengajukan dan berusaha terus memberikan yang terbaik. Selain itu, kami ingin memastikan lagi kemungkinan masih ada pembangunan atau usulan yangg belum masuk dalam RKPDes 2025 dan dalam Musrenbang ini, kita diminta mengajukan, guna memastikan arah pembangunan di tahun yg akan datang, 2026,” Katanya.

Baca Juga :  PISAH KENANG WISUDA KELULUSAN SMANSA SIMBA YANG PENUH HARU.

Dalam rapat ini, warga diberi kesempatan untuk mengusulkan program dan proyek pembangunan yang dianggap penting untuk kepentingan bersama. Diskusi berlangsung terbuka, dengan setiap peserta memberikan pandangan dan prioritasnya masing-masing.

Sekretaris Pemdes Simba Roby menyatakan bahwa rapat ini sangat penting untuk mendengarkan langsung aspirasi warga agar pembangunan yang dilaksanakan lebih sesuai dengan kebutuhan mereka. “Kami ingin memastikan pembangunan tahun 2025 nanti benar-benar dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat, baik dari sisi infrastruktur, pendidikan, maupun ekonomi,” ujarnya.

Musrenbangdes ini berlangsung lancar dengan diskusi yang aktif antara warga dan perangkat desa. Banyak warga yang menyampaikan masukan konstruktif, terutama seperti Air bersih. tong sampah (TPA), perbaikan pasar. penerangan (Lampu Jalan) . taman mini . tugu, sarana olahraga , siring, rumah layak huni, tenda, dll.. Tak hanya pihak sekolah, yang hadir pun menyampaikan masukan tentang halte, pagar, tempat Parkir.

Baca Juga :  Aksi Nyata P5 Mengangkat Kearifan Lokal Melalui Buah Durian

Setelah melalui serangkaian musyawarah, para peserta sepakat untuk menyiapkan dokumen perencanaan yang mencakup prioritas pembangunan tersebut. Rapat Musrenbangdes ini menjadi momentum penting untuk menciptakan pembangunan yang inklusif dan berkelanjutan yang akan memberikan dampak positif bagi kemajuan Desa Simpang Rimba di masa depan.

Musrenbangdes ini diharapkan dapat menghasilkan perencanaan pembangunan yang matang dan dapat diimplementasikan dengan baik oleh Pemerintah Desa bersama masyarakat. Dengan sinergi yang kuat antara pemerintah dan warga, Desa Simpang Rimba diharapkan bisa menjadi desa yang lebih maju dan sejahtera di masa depan.

Simpang Rimba, 23 Januari 2025

Facebook Comments Box

Berita Terkait

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY
Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia
Meriah Penuh Semangat, Welcoming Party Dan Pembekalan Duta Literasi Indonesia 2025 Resmi Digelar
Dulu Dibully, Kini Halena Jadi Wajah Perlawanan Terhadap Perundungan
Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional,Polda Babel Kunjungi Kebun Perubahan BBM
Generasi Literasi Bangkit! Duta Literasi Indonesia Batch IV Arunika Baswara Tahun 2025 Resmi Dilantik
Langkah Awal Perubahan: Pelepasan Duta Inisiatif Indonesia 2025 Penuh Haru dan Semangat”
Senator Bahar Buasan,Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PASI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB