Pulang Liburan Dari Berastagi, 1 Orang Tewas Akibat Mobil Masuk Jurang di Jalan Alternatif Langkat-Karo

H²Mc

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 13:24 WIB

201,007 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LANGKAT | Korban tewas kecelakaan maut di jalan alternatif Karo-Langkat tepatnya Dusun Pamah Simelir, Desa Telagah, Kecamatan Sei Bingai, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, ternyata seorang polisi yang bertugas di Polsek Belawan, Polres Pelabuhan Belawan.

Adapun korban berpangkat Aiptu, dengan nama lengkap Marnaek Sianturi (51), tugas di Unit Intelijen dan Keamanan (Intelkam) Polsek Belawan.

Saat kejadian korban duduk di kursi penumpang sebelah kiri, tepat sebelah sopir. Sementara mobil dikemudikan anak pertamanya bernama Andre.

Baca Juga :  Pisah Sambut Pejabat Lama Dan Pejabat Baru

Belum diketahui pasti penyebab mobil yang ditumpanginya tergelincir, namun korban meninggal dunia di lokasi kejadian.

Menurut informasi yang didapat adik korban, saat itu Aiptu Marnaek bersama empat orang lainnya diantaranya istri, anak dan anggota keluarga yang lain pulang dari berwisata di pemandian air panas Sidebuk-debuk, Kabupaten Karo, Sumatera Utara.

Baca Juga :  Pangdam Iskandar Muda Resmi Membuka Pertandingan Bola Basket Antar SMA Se-Provinsi Aceh.

Mereka berangkat pada Sabtu 13 April siang dan pulang malam harinya.

Dikarenakan jalur Letjen Jamin Ginting tujuan ke Kota Medan macet, maka mereka memilih jalur alternatif melalui Kabupaten Karo – Kabupaten Langkat karena dianggap lebih longgar.

Setibanya di lokasi inilah nahas terjadi. Mobil yang ditumpangi Aiptu Marnaek diduga tergelincir hingga terguling dan menewaskannya.

Sementara itu, empat penumpang lainnya luka-luka.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V
Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Brimob Aramiyah Panen Perdana 3 Ton Jagung
Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa
Danrem 011/Lilawangsa: Kebakaran Asrama Gajah II Kodim 0104/Atim Adalah Duka Bersama
Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur
Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 
Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 19:35 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V

Kamis, 17 April 2025 - 19:07 WIB

Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas

Kamis, 17 April 2025 - 17:53 WIB

Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa

Kamis, 17 April 2025 - 16:55 WIB

Danrem 011/Lilawangsa: Kebakaran Asrama Gajah II Kodim 0104/Atim Adalah Duka Bersama

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:52 WIB

Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 

Kamis, 17 April 2025 - 14:43 WIB

Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren

Kamis, 17 April 2025 - 14:24 WIB

Kakanwil Ditjen PAS NTB Tinjau Lahan Lapas Selong untuk Panen Jagung Serentak di SAE Menanga Baris

Berita Terbaru

Exit mobile version