Prof Alyasa Sebut Wakaf Baitul Asyi Bukan Habib Bugak Diminta Belajar Kembali Sejarah Aceh

Edi Marcell

- Redaksi

Minggu, 2 Juni 2024 - 13:45 WIB

20283 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prof Alyasa Sebut Wakaf Baitul Asyi Bukan Habib Bugak Diminta Belajar Kembali Sejarah Aceh

Prof Alyasa Sebut Wakaf Baitul Asyi Bukan Habib Bugak Diminta Belajar Kembali Sejarah Aceh

TIMELINES INEWS>>Ketua Peusaba mengaku geram dengan ulah Prof Alyasa Abu Bakar seorang ilmuwan yang tidak begitu terkenal di Aceh, yang mengatakan bahwa Habib Bugak bukan pewakaf Baitul Asyi.

“Ini adalah provokasi murahan dan agenda yang sama beberapa kali dilakukan untuk merebut Wakaf Baitul Asyi sejak masa Soekarno dan Soeharto. Sejak dulu banyak pihak ingin merebut Wakaf Baitul Asyi termasuk BPKH tahun 2018”, tukas Ketua Peusaba Mawardi.

Prof Alyasa Sebut Wakaf Baitul Asyi Bukan Habib Bugak Diminta Belajar Kembali Sejarah Aceh

“Saat itu Rakyat Aceh dan Keturunan Habib Bugak menolak. Kemudian sekarang muncul lagi agenda merebut Wakaf Baitul Asyi, sungguh tak punya malu. Bahkan dengan menggandeng grup sejarawan gadungan yang berusaha merubah sejarah Aceh!”, lanjut Ketua Peusaba.

Dengan dalih mengatakan bahwa Ikrar Wakaf bukan Habib Bugak namun Habib Bin Bujak, jadi jika Pemerintah berniat mengambil alih Wakaf Baitul Asyi, keturunan Habib Bugak tidak dapat memprotes.

Baca Juga :  Sertijab Sekaligus Pisah Sambut Geuchik Gampong Sungai Pauh Firdaus

Ini cara yang sangat licik dan keji, persis seperti agenda Israel di Gaza dan Rafah yang memusnahkan bangsa Palestina dan sejarahnya.

Ikrar wakaf Baitul Asyi zaman Sultan Jauhar Alam Syah Johan Berdaulat Zilullahi Fil Alam (1795-1823 M). Wakaf Baitul Asyi di buat tahun 1809 Hijriah masa, Kesultanan Turki Utsmani yang tinggi sekali kaligrafinya, dan wakaf itu memang sudah dikhususkan hanya untuk Bangsa Aceh.

Peusaba juga memprotes pernyataan Alyasa Abu Bakar kalau Aceh pernah dijajah Belanda. Sumber sejarah menyebutkan Aceh tidak pernah dijajah oleh Belanda, dan itu ditulis oleh Penulis Belanda seperti Paul Van T Veer, dll.

Baca Juga :  Keuchik uteunkot mengapresiasi kan program penyuluhan dari (YPKI)

Justru fakta bahwa Aceh tidak pernah mampu dijajah Belanda yang membuat keberadaan Indonesia dapat diakui.

Sehingga menurut ketua Peusaba Ilmu Alyasa Abu Bakar memang sangat minim tentang sejarah Aceh makanya harus banyak belajar dan membaca buku sejarah Aceh kembali.

Ketua Peusaba juga menasehati Prof Alyasa Abu Bakar :”Gata ka tuha beuloe ibadah bek dok tat le ngen Donya. Ilmee yang ka na neu amalkan bek yak peugah broh-broh Putoh inoe di Aceh (Bapak sudah tua banyak ibadah jangan asyik mengejar dunia. Ilmu yang ada diamalkan saja jangan bicara sampah-sampah putus di Aceh)”.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru

Exit mobile version