Prajurit TNI Diminta Selalu Waspada dalam Tugas

REDAKSI

- Redaksi

Rabu, 17 April 2024 - 16:28 WIB

20145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus saat menjadi inspektur upacara tanggal 17 di lapangan Makorem 064 Maulana Yusuf. Rabu,17/4/2024. (Foto: TIMESLINES INEWS/ Heru Nurhadiyansyah).

Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus saat menjadi inspektur upacara tanggal 17 di lapangan Makorem 064 Maulana Yusuf. Rabu,17/4/2024. (Foto: TIMESLINES INEWS/ Heru Nurhadiyansyah).

TIMESLINES INEWS >> Kota Serang – Prajurit dan PNS jajaran Korem 064 Maulana Yusuf melaksanakan upacara bendera 17-an pada bulan April 2024 di Makorem 064 Maulana Yusuf. Rabu, 17/4/2024.

Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup), Komandan Korem (Danrem) 064 Maulana Yusuf, Brigjen TNI Fierman Sjafirial Agustus.

Brigjen TNI Fierman membacakan amanat dari Panglima TNI, Jenderal TNI Agus Subiyanto yakni mengucapkan mohon maaf lahir dan batin, kepada seluruh Prajurit, PNS dan keluarga besar TNI di manapun berada dan bertugas.

Baca Juga :  Ditreskrimsus Polda Sumut Verifikasi Laporan LSM.GMP-SU Terkait Adanya Dugaan Penggelapan Beras Bansos CPP.

Panglima TNI juga menyampaikan apresiasi dan rasa bangga atas semangat, dedikasi, loyalitas serta militansi dalam setiap pelaksanaan tugas TNI di seluruh penjuru NKRI.

Tidak hanya itu, dalam amanat yang dibacakan Brigjen TNI Fierman, Panglima TNI juga mengingatkan untuk selalu meningkatkan pengamanan, kewaspadaan dan pengawasan selama bertugas.

“Dan selalu bersikap hati-hati dan teliti dalam bertindak serta tidak mudah terprovokasi,” ujarnya.

Selain itu, Panglima TNI juga menekankan selalu bijak dalam bermedia sosial serta tidak melanggar ketentuan hukum yang berlaku, sehingga tidak tidak mengganggu setiap pelaksanaan tugas.

Baca Juga :  Sempat Terlantar, Polwan Labuhanbatu Kembalikan Seorang Anak ke Keluarga

Selanjutnya, Panglima TNI juga menekankan untuk terus menegakkan netralitas TNI dalam menghadapi Pilkada serentak yang akan datang

Terakhir, sejalan dengan perubahan lingkungan strategis Panglima TNI juga mengajak para Prajurit dan PNS TNI untuk menjadi energi dan solusi bagi kinerja organisasi TNI.

“Hal ini perlu dilakukan guna mewujudkan TNI yang Profesional, Responsif, Integratif, Modern dan Adaptif,” katanya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Anggota DPR Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri Amankan Mudik 2025
Tegas dan Transparan, Polres Pidie Jaya Limpahkan Kasus Narkoba dan Kekerasan Anak ke Jaksa Penuntut Umum
Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat
Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Jumat, 11 April 2025 - 16:06 WIB

Polres Tanjungbalai Wujudkan Keamanan Dan Kenyamanan Dalam Kegiatan Sholat Jumat

Jumat, 11 April 2025 - 11:19 WIB

Cegah Banjir Perangkat Kecamatan TBS Bersama Elemen Masyarakat Bersatu Padu Bersihkan Sampah

Kamis, 10 April 2025 - 19:58 WIB

Walikota Tanjungbalai Tinjau Langsung Lokasi Banjir

Kamis, 10 April 2025 - 12:20 WIB

Polres Tanjungbalai Gelar Binrohtal Untuk Bentuk Karakter Personel Yang Lebih Baik

Kamis, 10 April 2025 - 12:10 WIB

Walikota Tanjungbalai Hadiri Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan

Rabu, 9 April 2025 - 21:19 WIB

Sat Samapta Polres Tanjungbalai Gelar Patroli Dialogis Di Kota Tanjungbalai

Rabu, 9 April 2025 - 07:22 WIB

Polres Tanjungbalai Gelar Konferensi Pers Pembakaran Pasar TPO Tanjungbalai

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB