Polsek Tanah Jawa Resor Simalungun Gelar Razia Antisipasi Geng Motor dan Balap Liar

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Minggu, 16 Juni 2024 - 09:02 WIB

20129 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIMALUNGUN| Tanah Jawa, 15 Juni 2024 – Polsek Tanah Jawa bersama Piket Fungsi Polsek Tanah Jawa mengadakan patroli dan razia kepolisian pada Sabtu, 15 Juni 2024, mulai pukul 21.00 WIB hingga selesai. Razia ini dilaksanakan di Jalan umum Pematangsiantar – Tanah Jawa, Kabupaten Simalungun, untuk mengantisipasi keberadaan kelompok geng motor dan balap liar di wilayah hukum Polsek Tanah Jawa.

Dasar pelaksanaan razia ini adalah Undang-Undang Tahun 2002 tentang Kepolisian serta Surat Perintah Kapolsek Tanah Jawa nomor Sprin/163/HUK.6.6/VI/2024 tanggal 15 Juni 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat serta mencegah terjadinya aksi-aksi yang meresahkan warga.

Baca Juga :  Personil Batalyon A Pelopor Sat Brimob Polda Sumut Laksanakan Grebek Kampung Narkoba di Medan Tuntungan

Dalam pelaksanaan razia tersebut, situasi berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Hingga saat ini, tidak ditemukan adanya aktivitas balap liar maupun kelompok geng motor di wilayah hukum Polsek Tanah Jawa. Situasi tetap terkendali dan aman.

Baca Juga :  Lapas Perempuan Medan Hadir Secara Virtual Sosialisasi Surat Edaran Pengawasan Internal Pemasyarakatan

Cuaca saat pelaksanaan razia mendung, namun hal ini tidak mengurangi semangat petugas dalam menjalankan tugas mereka.

Kapolsek Tanah Jawa, KOMPOL Asmon Bufitra, S.H, M.H, menyatakan bahwa pihaknya akan terus melakukan patroli dan razia secara berkala untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Tanah Jawa.(MS)

Sumber: #Humas_Polres_Simalungun

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru

Exit mobile version