Polsek Pandeglang Raih Penghargaan Kompolnas Award 2024

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 19 Juli 2024 - 11:33 WIB

20108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Pandeglang Kompol Didik Sulistya usai menerima penghargaan dari Kompolnas.(Foto: Dok. Polda Banten)

Kapolsek Pandeglang Kompol Didik Sulistya usai menerima penghargaan dari Kompolnas.(Foto: Dok. Polda Banten)

TLii >> Pandeglang – Polsek Pandeglang menerima penghargaan dari Kompolnas sebagai 10 besar polsek terbaik se-Indonesia tipe A dalam penganugerahan Kompolnas Award 2024.

Penghargaan ini merupakan bukti nyata atas dedikasi dan kerja keras Polsek Pandeglang dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukumnya.

Kapolsek Pandeglang Kompol Didik Sulistya memberikan apresiasi kepada seluruh anggota Polsek Pandeglang yang telah bekerja keras dan berkontribusi sehingga dapat meraih penghargaan tersebut.

“Penghargaan ini adalah hasil kerja keras dan dedikasi dari seluruh anggota Polsek Pandeglang. Saya sangat bangga dengan pencapaian ini dan berharap kita semua dapat terus meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada masyarakat,” kata Didik Sulistya kepada TLii. Jum’at 18 Juli 2024.

Baca Juga :  Antisipasi Praktik Curang Penjualan BBM, Polisi Cek Sejumlah SPBU di Gayo Lues

Ia menuturkan, bahwa penganugerahan Kompolnas Award ini merupakan pengakuan atas berbagai upaya Polsek Pandeglang dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, responsif, dan humanis.

“Berbagai inovasi dan program unggulan yang dijalankan oleh Polsek Pandeglang menjadi faktor penting dalam meraih penghargaan ini,” ujarnya.

Baca Juga :  Hari Kedua Operasi Lilin Toba 2024, Arus Lalin di Kabupaten Toba Terpantau Lancar

“Selain itu, kerja sama yang baik antara Polsek Pandeglang dengan masyarakat juga menjadi kunci keberhasilan dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman,” tuturnya menambahkan.

Kapolsek Pandeglang juga mengungkapkan bahwa penghargaan ini akan menjadi motivasi bagi seluruh anggota Polsek Pandeglang untuk terus memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.

(Penulis: Kabiro Pandeglang/Ikhsan Sururi)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:16 WIB

Santroni Toko Kelontong, Pelaku Di Sergap Tim Opsnal Polres Pidie Jaya Di Bekas Kantor Pengadilan.

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 15:12 WIB

Pelaku Penggelapan Sepeda Motor di Banda Aceh Diringkus di Pidie Jaya, Warga Samalanga dan Suka Makmur.

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terbaru