Polsek Medan Timur Gencarkan Sambang ke Satpam untuk Jaga Kamtibmas

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:56 WIB

2051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLSEK MEDAN TIMUR

09/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Polsek Medan Timur melaksanakan sambang ke Satpam Bank, SPBU, kantor pemerintahan, dan swasta di wilayah hukumnya. Kegiatan ini dilakukan untuk membangun komunikasi dan kesadaran kamtibmas, 07 Januari 2025

Sebagai upaya dari Kapolrestabes Medan Kombes Pol Gidion Arif Setiawan S.I.K S.H M.Hum melalui Kapolsek Medan Timur Kompol Briston agus muntecarlo S,T, S.I.K., mengatakan, Satpam merupakan bagian dari tugas Polri yang membantu melaksanakan pengamanan di wilayah/area tertentu. Oleh karena itu, Polri selaku pembina Satpam berkewajiban untuk selalu melakukan sambang dan memberikan pembinaan.

Baca Juga :  Jamin Keamanan WWF ke-10 di Bali, Polri Aktifkan Posko Command Center 91

Dalam kegiatan sambang tersebut, personel Polsek Medan Timur menyampaikan pesan-pesan kamtibmas untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap objek pengamanannya. Personel juga menghimbau kepada anggota Satpam agar tetap mematuhi protokol kesehatan.

“Kami berharap kegiatan sambang ini dapat meningkatkan sinergitas antara Polri dengan Satpam dalam menjaga kamtibmas di wilayah Medan Timur,”

Berikut adalah beberapa poin penting yang disampaikan oleh Polsek Medan Timur kepada Satpam dalam kegiatan sambang tersebut:

Baca Juga :  Kapolda Aceh: Bhayangkara Fest 2024 Diharapkan dapat Mendekatkan Polri dengan Masyarakat

Meningkatkan kewaspadaan terhadap objek pengamanannya, terutama terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) seperti tindak kejahatan 3C (curas, curat, dan curanmor), tawuran, dan geng motor.

Menghindari penyalahgunaan narkoba dan minuman keras,
Menerapkan protokol kesehatan dengan disiplin memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan.
Kegiatan sambang ini diharapkan dapat meningkatkan sinergitas antara Polri dengan Satpam dalam menjaga kamtibmas di wilayah Medan Timur, Pungkasnya.

Sumber  : Humas Polsek Medan Timur

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru