Polsek Lubuk Pakam Giatkan Patroli Antisipasi 3C Selama Ramadhan

H²Mc

- Redaksi

Rabu, 13 Maret 2024 - 16:40 WIB

20418 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | DELI SERDANG | Guna mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan terutama 3C di wilayah hukumnya, maka Pada Selasa (12/03/2024) Kepolisian Resort Deli Serdang khususnya Polsek Lubuk Pakam melakukan patroli asmara subuh diwilayah hukumnya.

Patroli yang dilaksanakan pada pukul 05.30 Wib tersebut dilakukan guna mengantisipasi segala tindak kejahatan, terutama dibulan Ramadhan yang baru saja dimulai tersebut. Dipimpin langsung oleh Kapolsek Lubuk Pakam AKP. H. Rusdi SH MM, razia tersebut terlihat humanis.

Turut mendampingi Kapolsek dalam melakukan Patroli tersebut sejumlah Anggota seperti Iptu Bambang H, Aiptu Sumardi, Bripka D. Bangun dan Brigpol Yetno.

Baca Juga :  Diduga Pendaftaran Calon PPPK 2024 Disdik Aceh Besar Adanya Pelanggaran Maladministrasi

Adapun lokasi dilakukannya patroli asmara subuh tersebut yaitu Stadion Baharuddin Siregar, Alun – Alun Pemkab Deli Serdang, Taman Buah serta Mesjid Agung. Tujuan dilaksanakannya patroli tersebut guna mencegah terjadinya tindak pidana didaerah rawan terjadinya tindak kejahatan dan Kamtibmas serta menindak pengendara yang menggunakan knalpot blong. Adapun hasil yang dicapai dalam patroli tersebut yakni mengamankan 10 unit kendaraan bermotor R2, yang menggunakan knalpot blong serta tidak membawa kelengkapan berkendara.

Kapolsek Lubuk Pakam AKP. H. Rusdi SH MM yang dihubungi oleh awak media ini mengatakan bahwa, benar pihaknya mengamankan 10 unit kendaraan yang tidak dilengkapi surat – surat serta menggunakan knalpot blong. Kapolsek mengatakan bahwa kendaraan tersebut sementara diamankan ke Mako Polsek dan apabila pemilik kendaraan ingin mengambil kendaraannya, maka dapat datang ke Polsek dan menunjukkan kelengkapan berkendara. Yang berknalpot Blong Kapolsek mengatakan agar pemilik diminta mengganti knalpot sepeda motornya seperti semula, guna menghindari kebisingan dijalan. Demikian kata Kapolsek yang terkenal ramah pada awak media ini.

Baca Juga :  Stabilitas Harga Jagung: Jadi Peluang Kekuasaan, pencitraan semata. Jemput Pilkada Serentak 2024 !!

Reporter : Mawardi

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah
Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh
Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:29 WIB

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Jumat, 18 April 2025 - 16:27 WIB

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 April 2025 - 16:23 WIB

Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Jumat, 18 April 2025 - 16:00 WIB

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 15:57 WIB

Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh

Jumat, 18 April 2025 - 15:29 WIB

Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 00:48 WIB

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terbaru

Keterangan Foto: Wagub Aceh, Fadlullah dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, berbincang hangat Kamis, 17 April 2025. (Foto: Humas BPPA)

ACEH

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 Apr 2025 - 16:27 WIB