Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

PERMADI NATA NEGARA

- Redaksi

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

2021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | DELI SERDANG | Dengan Nomor : DPO/73/XI/RES 1.24/2024/RESKRIM. Sesuai dengan Laporan Polisi Nomor : LP/B/65/IX/2024/SPKT/POLSEK Bangun Purba/POLRESTA DELI SERDANG/POLDA SUMATERA UTARA. Tanggal 08 September 2024 an: Pelapor Andika Sembiring.

Polresta Deli Serdang menerbitkan Daftar Pencarian Orang (DPO) yang hingga kini tidak diketahui keberadaannya.

Baca Juga :  Satresnarkoba Polres Gayo Lues Ungkap Dugaan Pelaku Tindak Pidana Narkotika Jenis Ganja

1. Nama : ABU DZAR ALGHIFARY NASUTION

2. Tempat/Tanggal/Lahir : PERTUMBUKAN,04 JUNI 2007

3. Jenis Kelamin : Laki-Laki

4. Kewarganegaraan : Indonesia

5. Tempat Tinggal Terakhir : Dusun 1 Desa Jaharun A, Kecamatan Galang, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara

6. Pekerjaan Terakhir : Pelajar

7. Ciri-Ciri Khusus : Bentuk Badan/Berat Sedang, Warna Kulit Sawo Matang, Rambut Lurus Pendek

Kasus ini sudah dilakukan penyelidikan dan ditemukan adanya unsur pidana berdasarkan Pasal 80 ayat (2) dari UU RI NO.17 Tahun 2016 tentang perubahan kedua atas UU RI NO.23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian
Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja
166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.
Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek
SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia
Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru