Polres Pematangsiantar Laksanakan Anjangsana Sambut Perayaan Natal 2024

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024 - 17:41 WIB

2059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR|Dipimpin langsung Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH melaksanakan Bakti Sosial (Baksos) berupa Anjangsana dalam menyambut Perayaan Natal Keluarga Besar Polres Pematangsiantar pada hari Selasa 17 Desember 2024 siang pukul 14.00 Wib.

Kapolres bersama Ketua Bhayangkari Cabang Pematangsiantar Ny. Sandra Yogen dan Para Pejabat Utama (PJU) dan Panitia Perayaan Natal Keluarga Besar Polres Pematangsiantar mengawali anjangsan di Panti Asuhan Bhakti Luhur Jl. Suka Mulia Simpang dua, Kecamatan Siantar Marimbun Kota Pematangsiantar.

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Pematangsiantar Laksanakan Rampcheck Bus AKAP dan AKDP Kesiapan Nataru

Kemudian Kapolres beserta rombongan melanjutkan Anjangsana ke rumah IPTU J. Saragih salah satu personil Polres Pematangsiantar yang sakit di Kompleks Perumahan Karang Sari Permai Jalan Mawar 1 Kelurahan Tambun Nabolon Kecamatan Siantar Martoba Kota Pematangsiantar.

Dalam kegiatan tersebut AKBP Yogen memberikan bantuan bingkisan Natal.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK mengatakan Kedatangan kami,semoga dapat menggugah semangat kita sehingga dalam Perayaan Natal di Tahun 2024 dapat dirayakan dengan Penuh Sukacita Kiranya dan semoga bingkisan natal ini dapat bermanfaat dan dapat meringankan beban dalam merayakan natal dan semoga menjadi berkat bagi saudara-saudara,karena momen natal ini adalah untuk saling berbagi kasih

Baca Juga :  Polsek Medan Labuhan Tangkap Dua Remaja Pelaku Curanmor di Tanjung Mulia

Kegiatan anjangsana Polres Pematang Siantar disambut dengan baik oleh Panti asuhan dan personil yang mengalami sakit menahun dan mengucapkan terimaksih kepada polres pematang siantar semoga dalam pelaksanaan natal nantinya berjalan dengan baik.

 

Sumber Humas Polres Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian
Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja
Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek
SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru