Polres Pelabuhan Belawan dan Polsek Belawan Respon Cepat Aksi Tawuran di Jalan Selebes

RULI SISWEMI

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 20:16 WIB

2063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN INVESTIGASI

13/10/2024

Belawan, Sabtu (12/10/2024) Personel Polres Pelabuhan Belawan dan Polsek Belawan bergerak cepat merespons aksi tawuran yang terjadi di Jalan Selebes, Belawan, pada Sabtu (12/10). Setelah menerima laporan dari masyarakat, personel gabungan segera dikerahkan ke lokasi guna mengamankan situasi.

Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Janton Silaban, S.H., S.I.K., M.K.P., melalui Kabag Ops AKP Pittor Gultom, S.H., menyatakan bahwa begitu laporan terkait aksi tawuran diterima, tim piket dari Polres Pelabuhan Belawan, yang didukung oleh personel piket Polsek Belawan, langsung bergerak menuju lokasi kejadian.

Baca Juga :  Coffee Morning dan Arahan Inspiratif untuk Bintara Remaja Polres Samosir

“Saat tiba di lokasi, aksi tawuran masih dalam skala kecil. Namun, massa segera membubarkan diri setelah melihat kehadiran petugas,” jelas AKP Pittor Gultom.

Meskipun situasi dapat dikendalikan dengan cepat, pihak kepolisian tetap melakukan pengamanan di lokasi hingga kondisi benar-benar kondusif guna mencegah aksi tawuran lanjutan. Polres Pelabuhan Belawan berkomitmen untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Belawan.

Baca Juga :  Kanit Binmas Polsek Wih Pesam Melaksanakan Sosialisasi Tentang Tertib Lalu Lintas Dan Penggunaan Gadget

Kehadiran cepat petugas kepolisian di lokasi diharapkan mampu memberikan rasa aman kepada warga sekitar serta menghindari potensi konflik lebih lanjut. Terangnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol
Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati
Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Selasa, 15 April 2025 - 20:09 WIB

Selasa, 15 April 2025 - 20:03 WIB

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Selasa, 15 April 2025 - 18:34 WIB

Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Selasa, 15 April 2025 - 17:31 WIB

TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU

Berita Terbaru