Polres Pelabuhan Belawan Amankan Perayaan Natal 2024

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 26 Desember 2024 - 20:39 WIB

2043 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLRES PELABUHAN BELAWAN

26/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Belawan Polres Pelabuhan Belawan melaksanakan pengamanan ibadah perayaan Natal 2024 pada Rabu, 25 Desember 2024, sebagai bagian dari Operasi Lilin Toba 2024. Kegiatan pengamanan dilakukan secara stasioner dan mobile, dengan skala prioritas berdasarkan tingkat kerawanan dan kebutuhan masing-masing lokasi.

Kapolres Pelabuhan Belawan, AKBP Janton Silaban, SH., SIK., MKP., melalui Kabag Ops AKP Pittor Gultom, SH., menjelaskan bahwa gereja dengan jumlah jemaat besar, lokasi strategis, dan potensi kemacetan mendapatkan pengamanan stasioner. Sementara itu, gereja dengan prioritas lebih rendah dipantau melalui patroli mobile.

Baca Juga :  Kopdar Bersama Redaksi Sumut dan Penasehat Hukum Timeline News Hadir Langsung di Medan

“Kami melibatkan personel dari berbagai fungsi, seperti Sat Lantas, Sat Samapta, Sat Intelkam, dan Sat Reskrim, untuk memastikan perayaan Natal berjalan aman dan lancar. Hingga saat ini, tidak ada gangguan kamtibmas yang berarti,” ujar AKP Pittor Gultom.

Masyarakat dan pihak gereja memberikan apresiasi atas pengamanan tersebut. Salah satu jemaat Gereja HKBP Belawan menyampaikan rasa terima kasih. “Kami merasa nyaman dan aman dalam menjalankan ibadah. Terima kasih kepada Polres Pelabuhan Belawan yang telah menjaga situasi tetap kondusif,” ujarnya, Tutupnya.

Baca Juga :  Kepala Lapas Kelas I Medan Kontrol Dapur Sehat dan Pastikan Makanan & Minuman WBP Tersaji dengan Baik

Polres Pelabuhan Belawan berkomitmen untuk terus meningkatkan kesiagaan hingga Operasi Lilin Toba 2024 selesai, demi menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru.

Red.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Awal Tahun, Polres Langkat Berhasil Gagalkan Peredaran Sabu 95 Gram
Lapas Perempuan Medan Ikuti Ibadah Natal Nasional Bersama Bagi WBP Kristani Serentak Di Seluruh Indonesia
“Kasih Dan Pengampunan Membawa Pemulihan” WBP Lapas Pancur Batu Mengikuti Natal Nasional Bersama Seluruh Indonesia.
Pastikan Progres Pertumbuhan Cabe, Ka’Lapas Kontrol Dan Terjun Langsung Membersihkan Area Batang Cabe
Tingkatkan Pembinaan Literasi WBP, Lapas Pemuda Langkat Terima Kunjungan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kab. Langkat
Penuh Kasih, WBP Lapas Pemuda Langkat Ikuti Ibadah Natal Nasional Bersama Seluruh Lapas Seluruh Indonesia
Tingkatkan Kolaborasi, Lapas Pemuda Langkat Gandeng Bank BRI Stabat
Polres Aceh Tamiang Berhasil Amankan Narkotika Jenis Kokain Seberat Dua Kilogram

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 01:07 WIB

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:33 WIB

100 Hari Kerja Prabowo-Gibran Prabowo Mulai Hapus Utang 67.000 UMKM Pekan Depan, Nominalnya Capai Rp 2,5 Triliun

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:19 WIB

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Senin, 6 Januari 2025 - 14:01 WIB

Respon Cepat Polda Aceh dan Polresta Banda Aceh Jemput Korban TPPO di Malaysia

Sabtu, 4 Januari 2025 - 08:57 WIB

Kementerian ATR/BPN Terbitkan 2,4 Juta Sertifikat Elektronik, Efisiensi Waktu Hingga 35%

Kamis, 2 Januari 2025 - 13:01 WIB

KNPI Simlaungun : POLRI Berhasil Tingkatkan Kinerja di Tahun 2024

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:20 WIB

Pangdam Iskandar Muda Bersama Forkopimda Tinjau langsung Situasi Malam Pergantian Tahun di Aceh.

Selasa, 31 Desember 2024 - 05:38 WIB

Dirreskrimsus Polda Sumut dan Sejumlah Kapolres Dimutasi

Berita Terbaru

NASIONAL

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:19 WIB