Polres Langkat Pastikan 12.508 Bilik Suara dan Logistik Aman

REDAKSI

- Redaksi

Sabtu, 21 Oktober 2023 - 17:10 WIB

20445 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LANGKAT – Logistik Pemilu 2024 sudah sampai dan telah disimpan di Gudang KPUD Langkat dan dipastikan Aman karena dilakukan penjagaan Super ketat disampaikan Kapolres Langkat AKBP Faisal Rahmat Husien Simatupang SIK SH MH Sabtu (21/10).

Penjagaan gudang logistik pemilu merupakan bagian dari pengamanan yang harus dilakukan oleh Polri dalam tahapan Pemilu 2024 kata Faisal.

Baca Juga :  Puncak Arus Balik di Terminal Pakupatan Diprediksi Akhir Pekan Ini

Hal ini ia sampaikan saat melakukan pengecekan gudang logistik Pemilu yg didampingi beberapa Komisioner KPUD Kab. Langkat.

Menurutnya, pengamanan logistik pemilu merupakan salah satu prioritas Polri dalam menyukseskan penyelenggaraan pesta demokrasi lima tahunan di Tanah Air.

Selain pengamanan logistik, pihaknya juga terus melakukan langkah-langkah guna menjamin keamanan dan kelancaran seluruh tahapan Pemilu 2023-2024 di seluruh Kabupaten Langkat.

Baca Juga :  Audensi Ke Ketua DPD APMIKIMMDO Sumatera Utara Dalam Rangka Rencana Pelantikan DPC APMIKIMMDO Deli Serdang

Pihaknya menegaskan selalu siap siaga dalam mensukseskan Pemilu 2024 yang aman, damai dan sejuk di Kabupaten Langkat.

Demikian tegasnya melalui Kasi Humas Polres Langkat AKP Yudianto.(Amir)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version