Polres Bireuen Lakukan Pembinaan Terhadap Remaja Terlibat Kelompok Geng Motor

Larvha

- Redaksi

Selasa, 17 Oktober 2023 - 21:38 WIB

20378 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINE INEWS | BIREUEN

Bireuen – Kepolisian Resor Bireuen melakukan langkah – langkah guna mengungkap terhadap maraknya aktifitas para Remaja yang tergabung dalam Geng Motor dan Viral di Media Sosial dengan konvoi kenderaan dan membawa Senjata Tajam.

Salah satunya menggelar Razia Kepolisian Cipta Kondisi dengan sasaran Narkoba, Senjata Api, Bahan Peledak dan Senjata Tajam

Kapolres Bireuen AKBP Jatmiko, S.H, M.H., mengatakan maraknya aksi para remaja yang melakukan Balap Liar dan Konvoi Kenderaan seperti geng motor dengan membawa sajam hingga membuat kegaduhan dan keresahan di Masyarakat, Polres Bireuen melakukan Upaya – upaya guna mencegah aksi tersebut semakin meresahkan

” Terkait maraknya aksi para remaja yang melakukan Aksi Konvoi Kederaan dengan membawa Sajam dan Viral di Medsos, Kami langsung melakukan Langkah – langkah pengungkapan, dengan menggelar razia dan pengembangan, dan akhirnya berhasil mengungkap dan mengamanankan para remaja yang terlibat dalam geng motor tersebut, dan kami sudah mendata Nama – namanya” terang AKBP Jatmiko Senin 16 Oktober 2023 Sore.

Baca Juga :  Medio September—Oktober 2023 Terjadi 593 Kasus Lakalantas di Aceh

Sambung AKBP Jatmiko” hari ini kami melakukan pembinaan terhadap sebelas remaja yang terlibat dalam kelompok geng motor, dengan memanggil para orang tuanya Masing – masing dan membuat surat pernyataan, mengingat semuanya masih status pelajar dan tentunya dibawah umur, kami akan melakukan langkah – langkah agar mereka tidak lagi melakukan aksi – aksi yang tidak baik, selain merugikan dirinya sendiri dan orang lain serta orang tuanya” Sebutnya.

Dalam pertemuan dengan para orang tua para remaja tersebut, kapolres berharap kepekaan para orang tua terhadap Anak – anaknnya, dengan melakukan pengawasan dan bimbingan sehingga tidak terlibat dalam kenakalan remaja yang nerugikan mereka dan orang lain.

Baca Juga :  Semangat Pemuda Gampong Sungai Pauh Firdaus Meriahkan HUT RI Ke-79

” saya berharap pengawasan dari para orang tua untuk mengawasi Anak – anaknya, memberikan bimbingan dan tentunya adalah melakukan komunikasi terhadap setiap aktifitas mereka, sehingga para orang tua bisa mengontrol, harapan kita bersama mereka – mereka ini bisa sekolah dengan baik dan menjadi kebanggaan keluarga, pasti ada yang mau jadi Polisi, Tentara” punkas AKBP Jatmiko.

Dari para remaja tersebut, berhasil diamankan barang bukti berupa tiga senjata tajam jenis celurit dan pedang.

Pengakuan dari para remaja tersebut, Senjata tajam yang mereka miliki ada yang di buat sendiri dan ada yang di pesan secara Online.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:16 WIB

Santroni Toko Kelontong, Pelaku Di Sergap Tim Opsnal Polres Pidie Jaya Di Bekas Kantor Pengadilan.

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terbaru

Exit mobile version