Polres Batubara Perkuat Kesiapan Jelang Nataru dengan Pospam dan Posyan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 28 Desember 2024 - 14:06 WIB

2063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | POLRES BATU BARA

28/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Polres Batubara, 26 Desember 2024 Polres Batubara mengintensifkan kesiapan pengamanan melalui Pos Pengamanan (Pospam) dan Pos Pelayanan (Posyan) selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Upaya ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga sepanjang periode tersebut.

Sebagai langkah koordinasi, jajaran Polres Batubara menggelar zoom meeting dengan Posko Polda Sumut pada Kamis (26/12). Zoom meeting ini diikuti oleh sejumlah pejabat dan personel Polres Batubara, termasuk Kasi Humas Polres Batubara AKP AH. Sagala, Kapos Yan 2 Eksit Tol Lima Puluh Ipda Joko Susilo, Kapos Pam Desa Durian Iptu Fahmi, SH, Kapos Pam Simpang Kuala Tanjung Ipda Dedi Asmadi, serta Kapos Pam Tanah Merah Ipda Gomgom Sinaga.

Baca Juga :  Polri Mutasi 11 Pati-Pamen Polri : Kapolda Gorontalo hingga Dirintel Densus 88

Dalam keterangannya, AKP AH. Sagala menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk memastikan seluruh personel siap mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas di lapangan. “Kolaborasi antar pos sangat penting untuk menciptakan rasa aman bagi masyarakat. Koordinasi ini juga menjadi sarana evaluasi untuk mengoptimalkan pelayanan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Remaja Masjid Harus Bisa Memakmurkan Masjid

Selain itu, seluruh jajaran Polres Batubara diinstruksikan agar tetap siaga dan responsif terhadap setiap dinamika yang terjadi di lapangan. Dengan penguatan koordinasi yang dilakukan, Polres Batubara berharap perayaan Natal dan Tahun Baru di wilayahnya dapat berlangsung aman, tertib, dan kondusif, Tandasnya.

Red.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terbaru

Exit mobile version