Polres Aceh Barat Himbau Warga Agar Tidak Bakar Lahan

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 23 Mei 2023 - 04:35 WIB

20154 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meulaboh  – Kapolres Aceh Barat AKBP Pandji Santoso SIK mengimbau masyarakat tidak membakar lahan saat musim panas dapat menyebabkan terjadinya kebakaran lahan akibat panas matahari.

“Saat ini cuaca sedang sangat panas, kami imbau masyarakat agar tidak membakar lahan karena khawatir akan menyebabkan terjadinya kebakaran,” kata Pandji Santoso di Meulaboh, Ahad.

Menurutnya, tindakan membakar lahan akan berpotensi terjadinya rambatan api, karena banyak tanaman yang kering akibat kemarau, sehingga sangat rentan terjadinya kebakaran lahan.

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Pematangsiantar Laksanakan Penling

Selain itu, ia juga mengimbau masyarakat agar menyemprot racun rumput di kebun karena tindakan tersebut juga dapat memicu terjadinya kebakaran lahan, mengingat saat ini kondisi cuaca terik panas matahari terjadi setiap hari.

Pandji Santoso meminta masyarakat agar dapat menjaga kebun masing-masing, dari hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya kebakaran lahan.

“Jaga lingkungan dari hal yang dapat menyebabkan terjadinya kebakaran lahan,” katanya menambahkan.

Baca Juga :  Polres Pandeglang Sudah Bisa Terbitkan SIM C1

Ia juga meminta masyarakat agar tidak melakukan tindakan yang dapat menyebabkan kerugian di masyarakat, seperti melakukan aksi bakar lahan atau membakar sampah di lokasi kebun.

Pandji Santoso juga mengatakan pihaknya juga terus melakukan patroli dan pemantauan ke sejumlah lokasi yang dinilai rawan terjadinya kebakaran lahan, guna mewujudkan situasi yang aman dan nyaman bagi masyarakat di Aceh Barat.

Sumber Berita :

https://aceh.antaranews.com/berita/335664/polres-aceh-barat-imbau-warga-tidak-bakar-lahan

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolresta Banda Aceh Resmi Berganti, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli Serahkan Tugas kepada Kombes Pol Joko Heri Purwono
Kapolres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Supervisi Itwasum Mabes Polri
Kapolda Aceh Harap Pejabat yang Baru Segera Fokus Berikan Pelayanan Terbaik bagi Masyarakat
Bantu Pacar Aborsi, Polda Banten Pecat Oknum Brimob.
Kapolda Aceh Resmikan Mako Polsek Baiturrahman dan Poliklinik Polresta Banda Aceh
Irjen Dr. Achmad Kartiko Pimpin Upacara Sertijab Wakapolda Aceh 
Keluarga Besar Polres Binjai Gelar Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H
Kepala BNN Provinsi Aceh Terima Piagam Penghargaan Sebagai Kepala BNN Provinsi Terbaik

Berita Terkait

Kamis, 10 April 2025 - 19:23 WIB

Kapolresta Banda Aceh Resmi Berganti, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli Serahkan Tugas kepada Kombes Pol Joko Heri Purwono

Kamis, 10 April 2025 - 19:20 WIB

Komisi Xlll DPR RI Kunjungi Lapas Kelas IIA Banda Aceh, Soroti Overkapasitas dan Dorong Industri Pembinaan

Kamis, 10 April 2025 - 14:59 WIB

FKBUMN Aceh Gelar Halal Bihalal di Gedung Landmark BSI Aceh

Rabu, 9 April 2025 - 21:45 WIB

Pangdam Iskandar Muda Dampingi Panglima TNI Lepas Satgas TNI Kontingen Garuda UNIFIL

Rabu, 9 April 2025 - 19:02 WIB

Kapolda Aceh Harap Pejabat yang Baru Segera Fokus Berikan Pelayanan Terbaik bagi Masyarakat

Rabu, 9 April 2025 - 13:48 WIB

Kapolda Aceh Resmikan Mako Polsek Baiturrahman dan Poliklinik Polresta Banda Aceh

Rabu, 9 April 2025 - 13:28 WIB

Irjen Dr. Achmad Kartiko Pimpin Upacara Sertijab Wakapolda Aceh 

Selasa, 8 April 2025 - 20:01 WIB

Ini Pesan Pangdam IM Kepada Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-S UNIFIL Yonif 114/SM

Berita Terbaru

PEMATANG SIANTAR

Kapolres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Supervisi Itwasum Mabes Polri

Kamis, 10 Apr 2025 - 18:46 WIB