Polisi akan Rekayasa Lalin untuk Antisipasi Kemacetan saat Kampanye Prabowo—Gibran

Edi Marcell

- Redaksi

Jumat, 2 Februari 2024 - 18:25 WIB

20322 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Banda Aceh — Ditlantas Polda Aceh akan merekayasa arus lalu lintas (lalin) untuk mengantisipasi kemacetan saat kampanye terbuka pasangan calon capres cawapres nomor urut 2 Prabowo—Gibran. Kampanye terbuka itu akan digelar di pelataran parkir Stadion H Dimurthala Lampineung, Banda Aceh, pada Sabtu besok, 3 Februari 2024.

“Diinformasikan kepada masyarakat Kota Banda Aceh, akan ada rekayasa arus lalu lintas dalam rangka kampanye terbuka pasangan calon capres cawapres nomor urut 2. Rekayasa itu dilakukan pada Sabtu besok, 3 Februari 2024, pukul 06.30—23.00 WIB,” kata Kasatgas Humas Operasi Mantap Brata (OMB) Seulawah Kombes Joko Krisdiyanto, dalam rilisnya, Jumat, 2 Februari 2024.

Baca Juga :  Aulia Rahman, ST, M.Ars, Anggota DPRK Banda Aceh, terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum PBVSI Kota Banda Aceh periode 2025 - 2029

Joko menjelaskan, dalam rekayasa arus lalin tersebut akan dilakukan penutupan jalan di simpang PKA/PDAM menuju Stadion H Dimurthala, simpang SD 24 menuju Stadion H Dimurthala, dan Smsimpang BPMA menuju Stadion H Dimurthala.

Kemudian, lanjut Joko, pihaknya juga akan menutup dua akses putar balik, yaitu di penggalan depan kantor gubernur dan penggalan RSUZA lama atau di depan Hotel Mekkah.

Sementara itu, untuk menjaga ketertiban juga akan disediakan beberapa lokasi parkir, yaitu di halaman Hotel Jeumpa untuk VIP, di sebelah kiri dan kanan MZ Kupi dan di samping Komplek PKA untuk parkir umum kendaraan khusus roda 4 dan 6, serta di halaman kantor BPMA untuk parkir khusus kendaraan roda 2.

Baca Juga :  Anggota DPRA Kritik Asas Dominus Litis dalam RKUHAP: "Berpotensi Timbulkan Ketidakpastian dan Lemahkan Peran Polri

 

Joko menyampaikan, bahwa rekayasa lalin tersebut dilakukan untuk menciptakan situasi lalu lintas yang tertib, aman, dan lancar selama pelaksanaan kampanye berlangsung.

 

Peserta kampanye juga diminta untuk sama-sama menjaga ketertiban di jalan serta mengikuti petunjuk dari petugas di lapangan.

 

“Rekayasa lalin ini untuk mengantisipasi kemacetan agar dan untuk menciptakan situasi lalu lintas yang tertib aman dan lancar saat kampanye berlangsung. Jaga ketertiban dan ikuti petunjuk dari petugas di lapangan,” demikian, kata Joko.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru