Polda Sumut Perketat Pengamanan di KPU dan Bawaslu Jelang Pilkada 2024

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 13:03 WIB

20113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT| Medan – Polda Sumut melalui Direktorat Samapta Poldasu gencar melakukan pengamanan dan patroli di sekitar Kantor KPU dan Kantor Bawaslu terkait tahapan pendaftaran dan penetapan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur dalam Operasi “Mantap Praja Toba 2024”.

Baca Juga :  Kodam Iskandar Muda Raih Juara 2 Dalam Lomba Adu Tanggap Apel Dansat TNI AD 2025

Kabid Humas Poldasu Kombes Pol Hadi Wahyudi mengungkapkan bahwa langkah ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan kelancaran proses pemilihan serta mencegah potensi gangguan yang dapat menghambat tahapan pilkada.

“Pengamanan dilakukan secara menyeluruh, dengan penempatan personel di titik-titik strategis dan pemeriksaan ketat di area-area rawan,” ujar Kombes Hadi, Sabtu (24/08/2024).

Baca Juga :  Kapolresta Banda Aceh Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

Selain itu, patroli rutin dilakukan untuk menjaga situasi tetap kondusif dan memberikan respons cepat jika terjadi insiden di kantor penyelenggara pemilu.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan
Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah
Bupati Pidie Jaya Resmikan Gedung Perpustakaan Daerah, Dorong Budaya Literasi Masyarakat
Sempat Kabur ke Medan, Pelaku Pembunuhan Santri Berhasil Ditangkap
Jadwal KA Prameks Jogja-Kutoarjo PP Pekan Ini, 14–20 April 2025
KSPI Beri Nilai Sangat Baik untuk Polri terkait Pengamanan Mudik Lebaran
Wali Kota Hasto Wardoyo Berencana Larang Bus Besar Masuk Kota Jogja

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 16:46 WIB

DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Rabu, 16 April 2025 - 15:34 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 April 2025 - 12:56 WIB

Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Selasa, 15 April 2025 - 18:39 WIB

Sat Reskrim Polres Pidie Jaya Tertibkan Timbangan Emas: Pastikan Tak Ada Celah Kecurangan

Selasa, 15 April 2025 - 16:22 WIB

Bersama Lindungi Gizi Anak Bangsa: Polres Pidie Jaya Amankan Distribusi MBG di 6 Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 16:16 WIB

Aksi Sosial Warnai Hari Bakti Pemasyarakatan ke-61 di Aceh

Berita Terbaru

ACEH

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 Apr 2025 - 15:34 WIB