Polda Aceh Siap Amankan Peringatan 19 Tahun HDA

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 14 Agustus 2024 - 13:49 WIB

2091 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>> Banda Aceh – Kepolisian Daerah (Polda)Aceh Beserta jajaran siap mengamankan peringatan 19 tahun Hari Damai Aceh (HDA) yang akan digelar di Taman Bustanussalatin atau Taman Sari, Kota Banda Aceh, pada 15 Agustus, besok.

Polda Aceh Siap Amankan Peringatan 19 Tahun HDA

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, peringatan HDA tersebut merupakan kegiatan rutin yang diperingati setiap tahunnya, sehingga perlu kehadiran polisi untuk melakukan pengamanan melalui kegiatan rutin yang ditingkatkan.

Baca Juga :  Kasdam Iskandar Muda dan Pj. Gubernur Aceh Tinjau Kesiapan Pembangunan Venue PON XXI 2024 di Kota Banda Aceh.

 

Ia juga mengatakan, selain pengamanan lokasi, Polda Aceh juga akan melaksanakan patroli agar setiap kegiatan masyarakat dapat berjalan dengan lancar.

Polda Aceh Siap Amankan Peringatan 19 Tahun HDA

 

Polda Aceh juga akan melibatkan instansi terkait lainnya dalam melakukan pengamanan HDA nantinya, baik dari TNI, Satpol PP, dan Dishub.

 

“Tentunya, Polda Aceh dan instansi terkait lainnya akan melakukan pengamanan terhadap semua kegiatan masyarakat, khususnya peringatan HDA. Kita berharap semua berjalan aman dan lancar,” kata Joko, usai apel kesiapan pengamanan HDA di Polda Aceh, Rabu, 14 Agustus 2024.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Tradisi Meugang untuk Menyambut Bulan Suci Ramadhan Kepada Personel, Brimob dan Insan Pers

 

Joko juga mengimbau masyarakat agar ikut membantu aparat kepolisian dalam menjaga situasi kamtibmas, apalagi menjelang perhelatan PON XXI Aceh-Sumut dan Pilkada Serentak 2024.

 

“Bantu polri dalam menjaga kamtibmas dan hindari hal-hal yang bersifat provokatif agar Aceh selalu aman dan damai,” imbau Joko, sekaligus mengakhiri keterangannya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sembilan Petugas Lapas Pancur Batu Naik Pangkat, Kalapas Pinta Tingkatkan Kedisiplinan
Polres Simalungun Patroli Blue Light, Jaga Keamanan dan Ketertiban Lalu Lintas di Wilayah Hukumnya
Melarikan Diri ke Langsa Usai Curi Motor di Banda Aceh, Unit Ranmor Tangkap Pelaku
Polda Aceh Naikkan Status Kasus Dugaan Korupsi Dana Operasional PT Pos Indonesia KCP Rimo ke Tahap Penyidikan
AKP Roby Afrizal: Jauhi Narkoba, Dekatkan Diri pada Prestasi dan Agama
Polda Aceh Sukses Amankan Peringatan May Day
Murni Kepentingan Masyarakat, Aksi SOMASI Lanjutan Jilid III Akan di Gelar
Kombatan GAM Desak Bupati Gayo Lues Hentikan Kegiatan Provokatif Mengatasnamakan Pemekaran Aceh

Berita Terkait

Senin, 5 Mei 2025 - 14:49 WIB

Sembilan Petugas Lapas Pancur Batu Naik Pangkat, Kalapas Pinta Tingkatkan Kedisiplinan

Senin, 5 Mei 2025 - 09:52 WIB

Polres Simalungun Patroli Blue Light, Jaga Keamanan dan Ketertiban Lalu Lintas di Wilayah Hukumnya

Senin, 5 Mei 2025 - 00:40 WIB

Melarikan Diri ke Langsa Usai Curi Motor di Banda Aceh, Unit Ranmor Tangkap Pelaku

Senin, 5 Mei 2025 - 00:32 WIB

Polda Aceh Naikkan Status Kasus Dugaan Korupsi Dana Operasional PT Pos Indonesia KCP Rimo ke Tahap Penyidikan

Senin, 5 Mei 2025 - 00:30 WIB

AKP Roby Afrizal: Jauhi Narkoba, Dekatkan Diri pada Prestasi dan Agama

Minggu, 4 Mei 2025 - 22:44 WIB

Murni Kepentingan Masyarakat, Aksi SOMASI Lanjutan Jilid III Akan di Gelar

Minggu, 4 Mei 2025 - 22:13 WIB

Kombatan GAM Desak Bupati Gayo Lues Hentikan Kegiatan Provokatif Mengatasnamakan Pemekaran Aceh

Minggu, 4 Mei 2025 - 20:51 WIB

Polres Batu Bara Tertibkan Parkir Liar dan pungli di Sei Balai

Berita Terbaru