Polda Aceh Ikuti Dialog Kebangsaan untuk Penguatan Internal Polri

Edi Marcell

- Redaksi

Senin, 10 Juni 2024 - 14:35 WIB

20145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Banda Aceh — Polda Aceh yang dipimpin Irwasda Kombes Misbahul Munauwar mengikuti secara virtual dialog kebangsaan penguatan internal Polri yang digelar Divisi Humas Polri di Aula Machdum Sakti Polda Aceh, Senin, 10 Juni 2024

Dialog dalam rangka pemantapan komunikasi publik menuju Polri presisi itu mengusung tema “Internalisasi Wawasan Kebangsaan dalam Rangka Transformasi Polri Presisi Menyongsong Indonesia Emas”.

 

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, dialog penguatan internal Polri tersebut digelar secara continue, mulai dari dialog penguatan internal tahap pertama hingga tahap keempat yang dilaksanakan pada Juni 2024.

Baca Juga :  Ratusan Personel Polres Pematangsiantar Amankan Kampanye Terbuka Di Lapangan Adam Malik
Polda Aceh Ikuti Dialog Kebangsaan untuk Penguatan Internal Polri

 

Dalam dialog penguatan internal Polri keempat ini, Divisi Humas menghadirkan dua narasumber yang berkaitan dengan tema, yaitu Dr. (H.C) H. Maulana Al-Habib Luthfi Bin Ali Bin Yahya yang merupakan ulama dan juga Anggota Wantimpres RI serta Kepala BPIP Prof. Drs. KH. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D.

Baca Juga :  CURI POWER SUPLAI CTTV, 'MP' DIAMANKAN SATRESKRIM POLRES BENER MERIAH

 

Dalam dialog tersebut, kata Joko, Habib Luthfi menyampaikan terkait filosofi atau makna tersirat lagu kebangsaan Indonesia Raya, di mana seluruh rakyat Indonesia memiliki tanggung jawab untuk menjaga kesatuan dan persatuan.

 

“Kata Habib Luthfi, makna lagu Indonesia Raya mengisyaratkan, sejauh mana kita merasa memiliki terhadap bangsa untuk menjaga kesatuan dan persatuannya,” ujar Joko, yang juga ikut mendampingi Irwasda dalam dialog tersebut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru