Polda Aceh akan Gelar Bhayangkara Fest 2023, Ini Jadwalnya!

REDAKSI

- Redaksi

Minggu, 16 Juli 2023 - 09:35 WIB

20223 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | BANDA ACEH

Kepolisian Daerah (Polda) Aceh akan menggelar Bhayangkara Fest 2023 di Balee Meuseuraya Aceh (BMA), Kota Banda Aceh, pada 21—23 Juli 2023.

 

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan, Bhayangkara Fest 2023 akan digelar selama tiga hari _full_ dan menampilkan _community exhibition_, atraksi budaya, _music performance_, _talkshow_, komunitas _talent competition_, bazar UMKM, dan pasar murah.

Baca Juga :  Kolaborasi Menjadi Platform Utama Dalam Mengubah Masa Depan Energi

“Bhayangkara Fest 2023 ini masih dalam rangka Hari Bhayangkara yang bertajuk ‘Polri Presisi untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju’. Tentunya, festival ini akan menambah semaraknya perayaan HUT ke-77 Bhayangkara,” ujar Joko, dalam keterangan tertulisnya, Sabtu, 15 Juli 2023.

Joko juga mengatakan, dalam rangka meramaikan acara Bhayangkara Fest 2023 ini akan ada penampilan musik dan seni, serta mengundang beberapa _talent competition_ lokal dan juga dimeriahkan dengan penampilan artis ibukota.

Baca Juga :  Gerakan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar, Polres Toba Dukung Swasembada Pangan

Ia menjelaskan, _talent competition_ merupakan rangkaian acara di mana peserta dapat bernyanyi, menari, akrobat, peran, drum, seni bela diri, memainkan alat musik, dan kegiatan lain untuk menunjukkan keterampilan yang dimiliki.

Oleh karena itu, Joko mengajak masyarakat untuk datang dan menyaksikan kemeriahan Bhayangkara Fest 2023 yang dimulai pada 21 Juli mendatang.(Arvha)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Melalui Pelaksanaan KRYD Polres Pematangsiantar Tindaklanjuti Keresahan Masyarakat
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Gerebek Sarang Narkoba di Jalan Cokro Aminoto, 3 Laki Laki Diamankan Polres Pematangsiantar
Polres Pematangsiantar Ringkus Terduga Pelaku Cabul Dua Anak Dibawah Umur Dirumah Kontrakannya
Gelar Lepas Sambut Kapolres, Pemko Langsa Laksanakan Prosesi Adat Aceh Peusijuk
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB