TLii | SUMUT | RUTAN PEREMPUAN KLS II A MEDAN
09/08/2024
Medan, 09 Agustus 2024 Bertindak sebagai inspektur upacara, Kakanwil Kemenkumham Sumut Anak Agung Gde Krisna pimpin Upacara Tabur Bunga Peringatan Hari Pengayoman Ke-79 Tahun 2024. Upacara dihadiri oleh Pimpinan Tinggi Kanwil Kemenkumham Sumut, Kepala UPT Pemasyarakatan dan Imigrasi beserta pegawai UPT Medan sekitar.
Upacara dimulai dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan yang dipimpin oleh inspektur upacara. Kemudian dilanjutkan dengan meletakkan karangan bunga. Kemudian diakhiri dengan tabur bunga di area makam,
yang diikuti oleh seluruh pimti. Acara ditutup dengan foto bersama seluruh peserta upacara. Plt Kepala Rutan Perempuan yakni Tetty Ernawati Siahaan turut hadir, didampingi dengan staff pegawai Rutan Perempuan Kelas II A Medan yang bertugas saat Upacara berlangsung, pungkasnya.
#KumhamSumut
#PemasyarakatanPASTI
#ruperdanbersinar
Redaksi : Ruli Siswemi