Pj Walikota Langsa Bersama Forkopimda Kunjungi Pos Pengamanan Idul Fitri 2025

Zul

- Redaksi

Minggu, 30 Maret 2025 - 23:27 WIB

2065 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Walikota Langsa saat menyerahkan paket bingkisan di Pos Pengamanan Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M (Foto : Timelinesinews.com)

TIMELINES INEWS INVESTIGASI | LANGSA

Kota Langsa – Pj Walikota Langsa Dr. Syaridin S.Pd., M.Pd bersama Forkopimda mengunjungi Pos Pengamanan Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M dalam wilayah Kota Langsa, Minggu (30/03) malam.

Tampak hadir bersama dalam kunjungan tersebut Pj. Sekretaris Daerah Kota Langsa, Suriyatno AP., MSP, Kepala Bank Aceh Syariah Cab Langsa TM Andika, Para Asisten dan beserta Pimpinan OPD.

Baca Juga :  Lolos Ke Final, Cabor Tinju Kota Langsa Optimis Raih Medali Emas

Dalam kunjungannya Pj Walikota Langsa Syaridin juga menyerahkan paket bingkisan berupa makanan dan minuman di masing-masing Pos Pengamanan Idul Fitri dan diharapkan dapat mendukung semangat para petugas.

Syaridin berharap semoga perayaan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H di kota Langsa dapat berjalan dengan lancar dan aman seperti di tahun-tahun sebelumnya.

“Kita selaku pemerintah daerah bersama TNI dan Polri, tugas kita adalah wajib memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat yang tengah merayakan hari besar umat Islam ini tentunya”, paparnya.

Baca Juga :  Polresta Banda Aceh Tetapkan Enam Tersangka Tindak Pidana Kekerasan Berat di Banda Aceh

Selanjutnya, pada saat menyerahkan paket bingkisan kepada seluruh petugas yang terdiri dari TNI, Polri, Satpol PP dan Dinas Perhubungan Kota Langsa, Syaridin juga turut mengucapkan “apresiasi dan terimakasihnya atas dedikasi para petugas pengamanan yang sangat luar biasa ini dan tetap semangat”, ungkapnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

H+1 Lebaran, Ribuan Wisatawan Padati Pantai Gope di Kota Serang
Bupati dan Wabup Pidie Jaya gelar Open Hause, Ratusan Tamu Padati Pendopo.
Ciptakan Keamanan Warga Berlibur . Polres Pidie Jaya Patroli Tempat Wisata
H+1 Hari Raya Idul Fitri, Polda Banten Gelar Apel Pengamanan Jalur Wisata Anyer.
Gelapkan Truk Perusahaan, Pria Ini Ditangkap Polisi.
Polisi Selidiki Motif Pembakaran 204 Kios TPO di Tanjungbalai
Dihantam Pohon Tumbang, Mobil Keluarga Hancur, Penumpang Terjebak– Warga Bergegas Selamatkan Korban
Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 17:20 WIB

H+1 Hari Raya Idul Fitri, Polda Banten Gelar Apel Pengamanan Jalur Wisata Anyer.

Selasa, 1 April 2025 - 17:06 WIB

Gelapkan Truk Perusahaan, Pria Ini Ditangkap Polisi.

Senin, 31 Maret 2025 - 21:33 WIB

Kapolres Tanjungbalai Sholat Idul Fitri Dan Open House Bersama Masyarakat

Senin, 31 Maret 2025 - 20:20 WIB

PENYERAHAN REMISI KHUSUS IDUL FITRI 1446H/ TAHUN 2025 LAPAS PEREMPUAN MEDAN

Senin, 31 Maret 2025 - 20:12 WIB

Idul Fitri 1446 H, Lapas Perempuan Medan Gelar Solat Ied Berjamaah Dengan Warga Binaan

Senin, 31 Maret 2025 - 20:02 WIB

Suasana Penuh Khidmat, WBP Lapas Pemuda Langkat Laksanakan Sholat Idul Fitri 1446 H

Senin, 31 Maret 2025 - 19:43 WIB

PENUH HIKMAT, WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN SHOLAT ID BERSAMA DENGAN PEGAWAI

Senin, 31 Maret 2025 - 19:36 WIB

BERKAH HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H, 559 WARGA BINAAN LAPAS KELAS IIB PADANGSIDIMPUAN TERIMA REMISI KHUSUS

Berita Terbaru

Tersangka diamankan pihak kepolisian. (Foto: TLii/Heru)

BANTEN

Gelapkan Truk Perusahaan, Pria Ini Ditangkap Polisi.

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:06 WIB