Pj Wali Kota Sabang Resmi Buka Iboih Festival Tahun 2023

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 00:31 WIB

20436 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINE INEWS>>.sabang,Pj Wali Kota Sabang Reza Fahlevi resmi membuka event Iboih Festival tahun 2023 dalam rangka memperingati HUT RI ke-78 tahun 2023 di Gampong Iboih, Selasa, 15 Agustus 2023.

Iboih Festival tahun 2023 adalah upaya Pemerintah Kota Sabang melalui Dinas Pariwisata Kota Sabang untuk terus meningkatkan sektor pariwisata Aceh serta mengeliatkan kembali kegiatan ekonomi di kawasan ujung barat Indonesia ini.

Beberapa atraksi dilaksanakan pada Festival ini diantaranya, lomba foto bawah air, festival sate gurita dan beberapa atraksi lainnya.

Baca Juga :  PD PGSI Kota Langsa Gelar Raker I Dalam Momentum Maulid Nabi Muhammad SAW

“Kita meyakini bahwa kawasan wisata Iboih ini sudah menjadi tujuan wisatawan nusantara dan internasional, tentunya akan menjadi tujuan utama ketika sampai di Sabang,” kata Reza Fahlevi.

Reza menyarankan, kawasan wisata yang sebagus ini harusnya bisa memiliki konsep tata ruang yang lebih baik agar penempatan para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dikawasan ini tampak lebih rapi.

Hal tersebut dimaksudkan untuk memudahkan para turis atau wisatawan dalam mencari kebutuhan saat berkunjung ke lboih.

Baca Juga :  Sigap, 4 Remaja Diduga Pelaku Tawuran Diamankan Satreskrim Polres Langsa

“Ya mungkin apabila ada seorang koordinator terkait dengan tata ruang kawasan ini bisa lebih indah lagi, dari segi UMKM seperti jajanan, makanan, swalayan dan usaha sewa alat diving maupun snorkeling serta penginapan akan lebih tertata rapi” ujarnya.

“Iboih Festival ini juga merupakan upaya mempromosikan kekayaan alam bawah laut yang dimiliki Pulau Weh. Karena selain salah satu ajang promosi juga akan menjadikan Sabang semakin lebih hidup dan ramai dikunjungi wisatawan,” tutupnya.
(Samuel)

Facebook Comments Box

Penulis : Samuel

Editor : Icad

Sumber Berita : Humas pemkot Sabang

Berita Terkait

Tancap Gas.!! Bea Cukai Langsa Awali Tahun 2025 Dengan Penindakan 1 Juta Batang Rokok Ilegal
Bergerak Bersama, Menjaga Keseimbangan Alam untuk Masa Depan
Polresta Banda Aceh Imbau Warga Waspadai Tindak Kejahatan
Tingkatkan Ukhuwah Islamiah, Pj Walikota dan Forkopimda Coffee Morning Bersama
SAPA Resmi Meminta Laporan Penggunaan Anggaran Pilkada dari KIP Aceh
Pria bawa kabur Beras di Labuhanhaji Barat di amankan Sat Reskrim Polres Aceh Selatan.
Sat Reskrim Polres Subulussalam Tangkap Seorang Pelaku Judi Online Slot
Perusahaan Rokok Surya Group Langsa Buka Loker, Cek Syaratnya Disini

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 15:50 WIB

Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Bahar Buasan Sebut Akan Fokus Layani Masyarakat Babel

Senin, 30 Desember 2024 - 20:32 WIB

Satu dekade TVRI Bangka Belitung : Bahar Buasan Dorong TVRI Sebagai Edukasi Dan Hiburan Bernuansa Kearifan Lokal

Senin, 30 Desember 2024 - 20:19 WIB

Satu Dekade TVRI Bangka Belitung : Bahar Buasan Dorong TVRI Sebagai Edukasi Fan Hiburan Bernuansa Kearifan Lokal

Rabu, 25 Desember 2024 - 14:48 WIB

Bahar Buasan: Selamat Natal, Dimanfaatkan untuk membawa Kedamaian dan Pengharapan

Kamis, 19 Desember 2024 - 06:06 WIB

Rahasia Dibalik Pelatihan Jurnalistik SMAN 1 Simpang Rimba: Apa Yang Mereka Pelajari ?”

Rabu, 18 Desember 2024 - 09:02 WIB

KISAH 6 SISWA SMA LEPONG IKUT PPKM NASIONAL BERSAMA TNI AL

Selasa, 17 Desember 2024 - 15:27 WIB

JOSA ENTERTAINMENT RAYAKAN 13 TAHUN BERKARYA DALAM”JOSA BERKARYA

Selasa, 17 Desember 2024 - 05:27 WIB

ANTUSIASNYA PEMBUKAAN CLASSMETING SMANSA SIMBA

Berita Terbaru

Exit mobile version