PJ Bupati Gayolues Alhudri : MPU Contoh dan pelita di tengah masyarakat

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 6 Juli 2023 - 06:11 WIB

20125 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | GAYO LUES

Pimpinan dan pengurus Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) kabupaten Gayolues  periode 2023-2028, resmi dikukuhkan .

Pengukuhan tersebut di pimpin PJ Bupati Gayolues Alhudri Berlangsung di Bali pendopo Bupati setempat pada Rabu 05/06/2023

Turut hadir dalam kegiatan tersebut PJ Bupati Gayolues Alhudri, ketua DPRK Gayolues H Alihusin SH, Dandim 0113 Gayolues Letkol Inf Krismanto SPd, Kejari Gayolues, Ketua mahkamah Sya’riah Blangkejeren, kepala Kemenag Blangkejeren,

Baca Juga :  Satlantas Polres Gayo Lues Gencar Gelar Patroli Malam untuk Tingkatkan KAMSELTIBCAR LANTAS

“Selamat kepada ketua MPU yang terpilih dan  pengurus yang baru di Lantik.”

Dalam kesempatan tersebut PJ Bupati Gayolues Drs Al Hudri menjelaskan MPU merupakan contoh dan pelita bagi masyarakat, selain itu di harapkan saling bersinergi untuk membangun kabupaten Gayo lues

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Wakapolres dan sejumlah Perwira Polres Gayo Lues, Ini Nama Pejabat Baru

Sebagai mitra pemerintah daerah seperti tertuang dalam Qanun Aceh nomor 2 tahun 2009 pasal 4 tentang Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) disebutkan bahwa peran MPU sebagai wadah berhimpunnya para ulama di Aceh mempunyai fungsi dan kewenangan yang sangat penting dalam bidang pemerintah, pembangunan, ekonomi, sosial budaya dan masyarakat. (JK)

Facebook Comments Box

Penulis : (JK]

Editor : ICAD

Sumber Berita : Kominfo Gayo Lues

Berita Terkait

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa
Penguatan Tata Kelola Dana Desa, Kanit Tipikor Polres Gayo Lues Kunjungi Kampung Kota Blangkejeren
Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
PEMBUKAAN PEKAN OLAHRAGA HARI BAKTI PEMASYARAKATAN KE-61 DI LAPAS KELAS IIB BLANGKEJEREN “Semangat Sportivitas Warga Binaan Mewarnai Momen Hari Bakti Pemasyarakatan”
DPC Apdesi Gayo Lues Berikan Cenderamata pada Acara Lepas Sambut Dandim dan Kapolres
Kakanwil Ditjenpas Aceh Paparkan Program Pemasyarakatan di Hadapan Komisi XIII DPR RI

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru