Pilkada Aceh Barat, Petani Siap Menangkan HAKAM AYI

SAFARUDDIN

- Redaksi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:23 WIB

20108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|ACEH|ACEH BARAT – Ratusan masyarakat Gampong Ujong Nga, Kecamatan Samatiga, menyampaikan permohonan dan kepedulian pemerintah terhadap nasib para petani di wilayah tersebut jika Haji Kamaruddin,S.E dan Adi Ariyadi,S.E terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati Aceh Barat, Selasa (22/10/2024).

Ratusan masyarakat yang tersebar di sejumlah Gampong, diantaranya Nga, Cot Amun, Pinem, Rangkileh, Ladang, Kecamatan Sama Tiga menghadiri silahturahmi dan mendengarkan penyampaian Visi dan Misi CaBup dan CawaBup Aceh Barat, Haji Kamaruddin,S.E (Hakam) dan Adi Ariyadi,S.E (Ayi) .

Dalam kesempatan silahturahmi itu, Eman, selaku Tim Sukses sekaligus sebagai Ketua Panitia Pelaksana menyampaikan sejumlah persoalan diantaranya kepedulian pemerintah dalam mendukung para petani dengan mengatasi persoalan banjir.

Baca Juga :  USERAT Pemerintah Kabupaten Pandeglang Gelar Rakor Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem Tahun 2024

“Kalau kita liat dari tahun ketahun, para petani di Kecamatan Samatiga khususnya di Gampong Nga tidak ada peningkatan, ini semuanya perlu ada dukungan pemerintah maka dengan Dukungan penuh untuk Hakam Ayi ini dapat mewujudkan perubahan serta meningkatkan kesejahteraan petani,” Kata Eman.

Eman mengatakan, masyarakat di wilayah samatiga khususnya gampong Nga mengaku kewalahan jika musim penghujan tiba yang selalu mengakibatkan banjir.

Baca Juga :  Tagih janji politik dan konsep Bima ramah dalam Raport A.

“Kami sangat kewalahan dengan situasi banjir yang kadang melanda saat musim padi tiba, maka sesuai dengan Visi dan Misi Hakam dan Ayi yang telah disebutkan untuk meningkatkan taraf kesejahteraan petani nantinya dapat diwujudkan,” Terangnya.

Kami juga sangat berharap sejumlah infrastruktur, fasilitas umum terutama akses jalan juga harus di perduli kan oleh Hakam Ayi nantinya jika Allah mengizinkan terpilih sebagai pemimpin di Aceh Barat ini, serta terlaksana semua butir visi dan misi serta program yang pro kepada rakyat. Pungkasnya.(sin).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP
Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V
Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Brimob Aramiyah Panen Perdana 3 Ton Jagung
Kepala Kejaksaan Negeri Gayo Lues Gelar Kegiatan Penerangan Hukum dan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:45 WIB

Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 21:49 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini

Kamis, 17 April 2025 - 20:25 WIB

PN Meureudu Vonis 10 Bulan Penjara. Kasus Penganiayaan Jurnalis Di Pidie Jaya

Kamis, 17 April 2025 - 19:07 WIB

Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas

Kamis, 17 April 2025 - 18:36 WIB

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Santri di Pidie Jaya, Kapolres : Korban Sempat Berkelahi Dengan Pelaku.

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Berita Terbaru